Sesuai dengan rencana yang sudah ditetapkan, rencana pendistribusian logistik yang akan digunakan pada Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Gorontalo 2018, mulai didistribusikan hari ini. Pendistribusian logistik ini dikawal langsung oleh aparat Kepolisian dan TNI.
Pojok6.id (Limboto) - Penjabat Sekda Kabupaten Gorontalo, Mohamad Trizal Entengo, melepas pendistribusian logistik […]
Related News
Headlines
Tag: LOGISTIK
KPU Kota Mulai Persiapkan Distribusi Logistik
Pihak KPU Kota mulai persiapkan logistik yang akan didistribusikan pada H-1.
KPU Temukan Sebanyak 1461 Surat Suara Rusak
Proses sortir, lipat dan hitung surat suara telah selesai dilaksanakan pada Jumat (25/5/2018) sore. KPU Kota menemukan sedikitnya 430 lembar surat suara yang rusak, sementara 1031 lembar surat suara ditemukan rusak dari perusahaan cetak.
Hingga Hari Kedua 45 Ribu Surat Suara Sudah Dilipat Dan Disortir
Proses sortir, lipat dan hitung surat suara yang akan digunakan dalam Pilwako nanti sudah memasuki hari kedua. Hingga saat ini sudah 45 ribu surat suara yang sudah selesai dilipat dan disortir. 26 lembar diantaranya ditemukan rusak.
La Aba : Logistik Yang Ada Di KPU Baru Surat Suara Dan Tinta
Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Gorontalo mengatakan hingga saat ini logistik yang akan digunakan dalam Pilwako nanti, baru surat suara dan tinta yang sudah tiba di Kantor KPU.
Surat Suara Pilwako Tiba Di Kantor KPU Kota
Seperti yang diberitakan sebelumnya, surat suara yang akan digunakan dalam Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota 2018 mendatang, akhirnya tiba di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Gorontalo.
Logistik Pilwako Dipastikan Siap Akhir Mei
Losgistik yang akan digunakan dalam pelaksanaan Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota tahun 2018 nanti, dipastikan akan siap pada akhir bulan ini.
No More Posts Available.
No more pages to load.