Provinsi Gorontalo

Ini Janji Menteri PPN/Bappenas Terkait Tiga Proyek di Gorontalo

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional / Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) berjanji akan pelototi tiga proyek Gorontalo. Proyek yang sudah masuk dalam major project pemerintah pusat itu yakni revitalisasi Danau Limboto, kelanjutan pembangunan Gorontalo Outer Ring Road (GORR) dan pengembangan rumah sakit (RS) Ainun Habibie.

No More Posts Available.

No more pages to load.