Bone Bolango, Headline

Capaian Vaksinasi Siswa di Bone Bolango Masih Rendah

Berdasarkan data bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Dinas Kesehatan Bone Bolango, Pelaksanaan vaksinasi anak usia 6-11 tahun hingga tanggal 3 Maret 2022, dari cakupan 16.387 baru 6.144 anak yang menjalani vaksinasi dosis I atau 37 persen, sementara untuk dosis II baru mencapai 1.458 anak atau 8 persen.

Bone Bolango, Headline

Pemkab Bone Bolango Terapkan Belajar Daring Mulai 4-18 Maret 2022

Usai ditetapkan menjadi zona merah Covid-19, Pemerintah Kabupaten Bone Bolango kembali menerapkan pembelajaran Dalam Jaringan (Daring), bagi peserta didik jenjang KB/TK, SD,SMP, DAN SPNF-SKB,PAKET A, B, C. Hal ini seiring dengan dikeluarkannya Surat Edaran Bupati Bone Bolango Nomor 900/DIKBUD-BB/293/III/2022 tentang pedoman pembelajaran dalam jaringan untuk seluruh jenjang selama pandemi Covid-19.

Bone Bolango, Headline

Hamim Pou : Masyarakat Jangan Diskriminasi ODGJ

Bupati Bone Bolango, Hamim Pou meminta masyarakat untuk meningkatkan kepedulian terhadap Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ). Jika menemukan orang yang terindikasi gangguan jiwa, masyarakat diminta jangan membiarkan apalagi meremehkan namun bisa melaporkan kondisi orang tersebut kepada pihak terkait.

Bone Bolango, Headline

Hamim Pou Serahkan Bantuan untuk Nelayan Desa Pinomontinga

Bupati Bone Bolango, Hamim Pou menyerahkan bantuan kepada  nelayan Desa Pinomontinga, Kecamatan Bulawa, Selasa (1/3/2022). Bantuan tersebut berupa mesin tempel, mesin ketinting serta perahu dalam mendukung pelaksanaan program pemberdayaan masyarakat melalui angka kemiskinan untuk rumah tangga miskin (RTM) melalui pengelolaan aset desa.

No More Posts Available.

No more pages to load.