Kepala Biro Humas dan Protokol Setda Provinsi Gorontalo, Masran Rauf, menyatakan masih ada akun facebook yang mengatasnamakan Gubernur Gorontalo, Rusli Habibie. Modusnya masih tidak jauh berbeda, yakni menghubungi orang lain dengan meminta konfirmasi pertemanan dan meminta pulsa.
Pojok6.id (Pohuwato) - Ketua DPD Golkar Provinsi Gorontalo, Rusli Habibie, ingatkan kader untuk terus berkomitmen […]
Related News
Headlines
Tag: RUSLI HABIBIE
Banjir di Bonebol dan Kota Gorontalo, Ini Langkah yang Ditempuh Gubernur Gorontalo
Sejumlah langkah dilakukan oleh Gubernur Gorontalo menyikapi banjir yang terjadi di Kabupaten Bone Bolango dan Kota Gorontalo. Salah satunya berkoordinasi dengan TNI dan Kepolisian untuk mengerahkan pasukan agar dapat mengevakuasi warga terdampak banjir.Petugas BPBD juga dikerahkan untuk segera membangun dapur umum
Warga Bantaran Sungai Diimbau Segera Mengungsi
Warga yang tinggal dibantaran sungai bone diimbau segera mengungsi ketempat yang lebih aman. Hal itu menyusul meluapnya sungai bone yang membuat banjir, Jumat (3/7/2020).
Blusukan ke Pasar Mingguan,Gubernur Gorontalo Pantau Penerapan Protokol Kesehatan
Blusukan ke pasar mingguan Oluhuta Kecamatan Kabila, Kabupaten Bone Bolango, dilakukan oleh Gubernur Gorontalo Rusli Habibie, Jumat (03/07/2020). Blusukan tersebut dilakukan untuk memantau sejauh mana penerapan protokol kesehatan, mulai dari penataan lapak hingga penggunaan masker oleh pembeli dan penjual.
Rusli Habibie : Pembangunan Waduk Solusi Banjir Sungai Bone
“Jalan satu satunya yang harus kita lakukan waduk di Dumbaya Bulan itu jadi. Beda ketinggian antara Talumolo dan Suwawa di Timur itu 110 meter, bayangkan air ke sini itu deras. Apalagi air laut naik, air sungai masuk maka dia meluap ke mana-mana,” ungkap Rusli saat menyerahkan bantuan pangan bersubsidi di Kecamatan Suwawa Selatan dan Botupingge, Kamis (2/7/2020).
Gubernur Gorontalo Ingatkan Jangan Ada Manipulasi Data Korban Banjir
Gubernur Gorontalo Rusli Habibie mengingatkan agar data korban banjir akurat dan jangan ada yang dimanipulasi. Hal itu disampaikannya dalam kunjungan kerja ke Kecamatan Suwawa Tengah Kabupaten Bone Bolango, Kamis (02/07/2020).Hal itu terkait penyaluran bantuan pemerintah Provinsi Gorontalo bagi masyarakat terdampak banjir bandang dan Covid-19.
Sembilan Kecamatan Jadi Sasaran Baksos NKRI Peduli dalam Sehari
Bantuan bahan pokok bersubsidi, motor berkotak pendingin serta bantuan benih jagung diserahkan dalam kegiatan yang dimulai pada pukul 09.00 WITA tersebut. Selain untuk membantu korban banjir bandang, bantuan juga diserahkan bagi masyarakat terdampak Covid-19.
Pemprov Gorontalo Serahkan Bantuan Benih Jagung bagi Petani Korban Banjir Bonebol
“Kami sudah menyalurkan benih jagung ke seluruh petani di Gorontalo. Tetapi karena di Bone Bolango ini ada yang rusak akibat banjir, benihnya kami ganti lagi,” kata Gubernur Rusli Habibie dalam sambutannya di Kecamatan Suwawa Tengah, kabupaten Bonebol, Kamis (2/7/2020).
4.743 KPM Korban Banjir Kota Gorontalo Terima Bantuan Pangan
Sebanyak 4.743 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kota Gorontalo menerima bantuan pangan bersubsidi, Kamis (2/7/2020). Bantuan yang diserahkan Gubernur Gorontalo Rusli Habibie itu didistribusi di tiga kecamatan yakni Kota Timur, Hulondalangi dan Dumbo Raya.
Pemprov Gelontorkan Anggaran 461 Juta untuk Salurkan Bantuan Ikan Segar
Pemprov Gorontalo melalui Dinas Perikanan dan Kelautan menggelontorkan anggaran sebesar Rp.461 juta untuk menyalurkan bantuan ikan segar. Hingga saat ini sudah dilakukan enam kali penyaluran dengan realisasi sebanyak 6.916,8 kg ikan segar.
No More Posts Available.
No more pages to load.