Provinsi Gorontalo menjadi salah satu daerah yang sedang dicanangkan menjadi pilot project Global Budget oleh BPJS Kesehatan. Hal itu terungkap usai Kepala BPJS Cabang Gorontalo Muhamar Yusriza bertemu dengan Gubernur Gorontalo Rusli Habibie, Jumat (24/5/2019)
Author: Ivan
Pemkab Gorontalo Jalin Kerjasama dengan BEKRAF
.Kerjasama ini ditandai dengan penandatanganan nota kesepahaman oleh Bapak Kepala Badan Ekonomi Kreatif (BEKRAF) Indonesia TrIliawan Munaf dengan Sekretaris Daerah Kabupaten Gorontalo Hadijah U Tayeb, di kantor Bekraf Jakarta Jum’at (24/05/2019).
Desa Konservasi Budaya Talumelito Pusat Pelaksanaan Tumbilotohe di Kabupaten Gorontalo
Desa konservasi budaya Talumilito, kecamatan Telaga Jaya akan menjadi pusat pelaksanaan Tumbilotohe di kabupaten Gorontalo. Penegasan itu disampaikan oleh kepala bidang pariwisata kabupaten gorontalo Romy A. Isa, Jumat (24/05/2019).
Wabup Gorut Ajak Masyarakat Melestarikan Adat Istiadat Gorontalo
Hal itu disampaikan oleh ThoriQ Madanggu saat membuka kegiatan pelatihan adat istiadat sekabupaten Gorontalo utara di New Rahmat Hotel kota Gorontalo, Jumat (24/05/2019).
Jelang Tradisi Tumbilotohe, Pedagang Lampu Botol Musiman Mulai Marak
“Menjual disini sejak 20 tahun, ya tempatnya disini-disini terus tidak pernah pindah. Dulu cuma saya yang berjualan disini, belum ada ini yang lain” kata Ance Dama yang akrab disapa Om Ance menceritakan awal dia berjualan lampu botol. Kamis (23/05/19)
Berbagi Kasih K3-GO Bagikan Takjil
“Ini kami berbagi kasih dengan saudara-saudara kita yang beragama muslim. Inilah bentuk kebersamaan kita dan mempelopori kedamaian itu seperti apa” kata Berty
Bupati Janjikan Perbaikan Jalan di Kecamatan Tomilito
Hal itu diungkapkan oleh Bupati Gorontalo Utara, saat menghadiri sekaligus membuka pelaksanaan MTQ Tingkat Kecamatan tersebut, Rabu (22/05/2019).
Nelson : Etos Kerja ASN Harus Terus Ditingkatkan Meski Bulan Puasa
Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo mengimbau dibulan suci Ramadan ini ASN harus tetap meningkatkan etos kerja.
Kejari Kabupaten Gorontalo Launching Jaksa Sayang Anak
“Maka dengan trobosan jaksa sayang anak ini, muda- mudahan anak -anak di Kabupaten Gorontalo tidak melakukan pelanggaran hukum, baik dia sebagai korban maupun pelanggaran hukum,” Supriyanto, Kamis (23/05/2019).
Peringatan Nuzulul Quran, Bupati Gorut Ajak Umat Muslim Perbanyak Baca Al quran
“Lebih bermanfaat ketika kita membaca Al Qur’an di setiap saat. Apa yang kita baca selanjutnya kita pahami, kita dalami, dan kita praktekkan dalam kehidupan sehari-hari,” urai Indra.
No More Posts Available.
No more pages to load.