Gorontalo Utara

Sekda Gorut Bahas Hasil Penelitian Pariwisata Mahasiswa STP Bandung

Sekda Gorontalo Utara (Gorut) Ridwan Yasin melakukan pembahasan hasil akhir penelitian dari mahasiswa Sekolah Tinggi Pariwisata (STP) Bandung,Jawa Barat. Pembahasan yang dilakukan secara video conference itu mengetahu hasil penelitian pariwisata yang dilakukan  para mahasiswa STP Bandung di Gorut beberapa waktu lalu.

Gorontalo Utara

Sekda Gorut Pastikan Menindak Lanjuti Keluhan Warga Dambalo

Sejumlah keluhan disampaikan oleh warga Desa Dambalo, Kecamatan Tomilito saat bertemu dengan Sekda Gorontalo Utara (Gorut),Ridwan Yasin. Beberapa keluhan itu diantaranya akses jalan tani yang saat ini tengah dikerjakan sehingga menghambat proses distribusi jagung. Padahal, Kecamatan Tomilito sebagian besar warganya bertani jagung.

No More Posts Available.

No more pages to load.