1166 orang Jawa Tondano dari Kabupaten Gorontalo akan ikuti Festival Budaya Jawa Tondano (Fesbujaton) 2020. Festival kebudayaan tingkat Nasional itu rencananya akan dilaksanakan pada 26 hingga 29 februari di Desa Kosio, Kecamatan Dumoga, Kabupaten Bolaang Mongondow.
GORONTALO - 1166 orang Jawa Tondano dari Kabupaten Gorontalo akan ikuti Festival Budaya Jawa Tondano (Fesbujaton) 2020. […]
Related News
Headlines
Tag: JATON
Jejak Awal Masyarakat Jaton Bermukim di Gorontalo
Rusdin Muhammad Rifai (76) salah satu keturunan keempat, dari eyangnya Paongusasi atau Kossasi (dalam penyebutan Jawa) menceritakan awal mula warga Jaton bermukim didesa Yosonegoro.
Mengenal Lima Jenis Ketupat dalam Tradisi Masyarakat Jaton
Ketupat atau nasi yang di kukus dan dibungkus dengan Janur (daun kelapa muda) memiliki 5 bentuk yang ada dalam diri manusia dan memiliki makna dalam setiap bentuknya.
Bupati Gorontalo : Lebaran Ketupat Sebagai Ajang Silaturahmi
Para perayaan itu, Nelson menyatakan lebaran ketupat bukan hanya sekedar syukuran tetapi juga sebagai ajang silaturahmi antar masyarakat. Dirinya menilai lebaran ketupat tidak sekedar terkait agama melainkan menjadi ajang silaturahim antara warga Jaton dan warga lain.
Wagub Gorontalo Silahturahmi Bersama Tokoh Masyarakat Jaton di Lebaran Ketupat
Lebaran Ketupat yang dirayakan seminggu setelah Idulfitri merupakan momen silaturrahim bagi masyarakat Gorontalo. Wakil Gubernur Gorontalo Idris Rahim yang didampingi Wakil Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Gorontalo, Nurinda Rahim, dan sejumlah pimpinan Organisasi Perangkat Daerah Provinsi Gorontalo turut merayakan tradisi Ketupat dengan mengunjungi dan bersilaturrahim ke kediaman sejumlah tokoh masyarakat Jawa-Tondano (Jaton).
No More Posts Available.
No more pages to load.