Sebanyak 1.671 mahasiswa Universitas Negeri Gorontalo (UNG) penerima beasiswa Kartu Indonesia Pintar – Kuliah (KIP-K), mengikuti monev yang dilaksanakan oleh Pengelola KIP-K UNG
Category: Universitas
Gelar Family Gathering, Kapasitas dan Solidaritas Cleaning Service UNG Diperkuat
Dalam rangka memperkuat kapasitas dan solidaritas antara sesama anggota, Cleaning Service (CS) Universitas Negeri Gorontalo (UNG) yang dipayungi oleh PT. Yusta Karya Utama, menggelar kegiatan family gathering
Kemendikbud-Ristek Lakukan Monitoring dan Evaluasi Pelaksanaan PTM Terbatas Di UNG
Seiring dengan diberlakukannya Perkuliahan Tatap Muka (PTM) Terbatas, Kemdikbud-Ristek melalui Tim Belmawa melakukan monitoring dan evaluasi pelaksanaan PTM Terbatas secara keseluruhan di Universitas Negeri Gorontalo (UNG)
Rektor UNG: Jurusan Keperawatan Penyumbang Prestasi Terbanyak Tingkat Mahasiswa
Rektor Universitas Negeri Gorontalo (UNG), Eduart Wolok menyampaikan bahwa jurusan keperawatan adalah jurusan dengan penyumbang prestasi terbanyak ditingkat mahasiswa.
Tahun 2021 Jadi Pembuktian Prestasi Mahasiswa UNG di Tingkat Nasional
Tahun 2021 Jadi Pembuktian Prestasi Mahasiswa UNG di Tingkat Nasional
Jurusan Farmasi UNG Gelar Workshop Nasional Nano Liposome
Kembangkan kreatifitas dan inovasi mahasiswa dalam pembuatan liposome sebagai sistem penghantaran obat teknologi nano, Jurusan Farmasi Fakultas Olahraga dan Kesehatan (FOK) Universitas Negeri Gorontalo (UNG) menggelar kegiatan Workshop Nasional Nano Liposome
Dorong Peningkatan Layanan Publik, UNG – Ombudsman RI Teken MoU
Dorong peningkatan kualitas layanan publik, Universitas Negeri Gorontalo (UNG) gandeng Ombudsman RI dalam kerjasama, yang ditandai dengan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU)
UNG Berhasil Raih Peringkat ke-3 Nasional Pada Abdidaya 2021
Universitas Negeri Gorontalo (UNG) berhasil meraih peringkat ke-3 pada Abdidaya 2021.
Pembayaran Damri Trayek Kampus UNG Bone Bolango Kini Bisa Gunakan QRIS
QRIS atau Quick Response Code Indonesian Standard yang merupakan standar kode QR nasional, untuk memfasilitasi pembayaran kode QR di Indonesia yang dapat menerima pembayaran dari berbagai aplikasi dompet digital.
Mahasiswa KKN MBKM Universitas Negeri Gorontalo Ciptakan Dua Aplikasi Untuk Desa Ombulo
Mahasiswa Jurusan Teknik Informatika, Universitas Negeri Gorontalo yang sedang melakukan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) menciptakan dua aplikasi di Desa Ombulo, Kecamatan Limboto Barat, Kabupaten Gorontalo, yaitu aplikasi Pokdarwis dan OmbuloSID.