Provinsi Gorontalo

367 PNS Gorontalo Terima SK Kenaikan Pangkat

Sebanyak 367 Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Provinsi Gorontalo menerima SK kenaikan pangkat periode Oktober 2019. Secara simbolis SK kenaikan pangkat diserahkan langsung oleh Sekertaris daerah Provinsi Gorontalo Darda Daraba, pada kegiatan Pemberian Penghargaan Kenaikan Pangkat yang dirangkaikan dengan Pembinaan PNS di lingkup Pemprov Gorontalo, Rabu, (25/9/2019) di gedung bele limbui.

Provinsi Gorontalo

BPN Gorontalo Targetkan 550 Ribu Bidang Tanah Bersertifikat

Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional (BPN) Provinsi Gorontalo berupaya untuk mencapai target 550 ribu bidang tanah bersertifikat. Hal itu disampaikan Kakanwil BPN Provinsi Gorontalo, Wartomo, usai upacara peringatan Hari Agraria dan Tata Ruang Nasional tahun 2019 di halaman Kantor BPN Provinsi Gorontalo, Selasa (24/9/2019).

Provinsi Gorontalo

BNNP Gorontalo Tes Urine ASN Kantor Gubernuran

Pemerintah Provinsi Gorontalo menggelar tes urine bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Kantor Gubernuran, Senin (23/9/2019). Tes digelar kerjasama dengan BNNP Gorontalo yang dipimpin oleh Kepala Bidang Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat (P2M) Muchars Daud dan Kabag Umum Abdul Karim Engahu beserta belasan petugas.

Provinsi Gorontalo

Goyang Mopobibi Catat Rekor Dunia

Kegiatan goyang mopobibi merupakan salah satu rangkaian acara Festival Pesona Danau Limboto dari Pemerintah Kabupaten Gorontalo, untuk mempromosikan destinasi wisata yang ada di Kabupaten Gorontalo.

No More Posts Available.

No more pages to load.