Pengamat menilai debat putaran kedua oleh Calon Wakil Bupati Pohuwato yang mengangkat yang tema “Pelayanan Publik dan Menyelesaikan Persoalan Daerah”, kurang diminati oleh masyarakat.
Category: Headline
Gelar Musda, Golkar Kota Gorontalo Jalankan Protokol Kesehatan
“Protokol kesehatan atau protkes Covid-19, menjadi hal wajib dalam pelaksanaan Musda Partai Golkar Kota Gorontalo ke X. Dan ini adalah bentuk keseriusan kami, dalam memerangi pandemi,” ujar Hardi.
Hari Maleo Sedunia Ditetapkan di Gorontalo
Gorontalo menjadi lokasi penetapan Hari Maleo Sedunia (World Maleo Day) oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Sabtu (21/11/2020).
Peneliti Katakan Alam Bantu Warga Atasi Krisis Pandemi
Hasil awal penelitian internasional mendapati semakin banyak warga yang berpaling ke alam sebagai cara mengatasi ketidakpastian karena pandemi virus corona dalam beberapa bulan ini.
Ridwan Yasin: Pembekalan Penting Untuk Para Guru, Agar Siswa Bisa Ikuti Perkembangan Kurikulum
Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Gorontalo Utara, Ridwan Yasin mengatakan, pembekalan bagi para guru sangat penting, agar siswa bisa mengikuti perkembangan perubahan kurikulum yang ada.
Perlu SKKNI, Diskopum Kabupaten Blitar Gelar Pelatiahan Sertifikasi Profesi
Untuk meningkatkan kualitas koperasi, setiap pengurus koperasi wajib memiliki sertifikasi standar kompetensi, yang dikeluarkan oleh lembaga sertifikasi profesi.
Siap Mewakili Kabupaten Blitar, Diskopum Gelar Pelatihan UMKM Naik Kelas
Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kecil Kabupaten Blitar menggelar pelatihan “UMKM Naik Kelas”.
Kapolres Pohuwato Ingatkan Masyarakat Pentingnya Prokes Covid-19
“Kemarin kemarin kita sudah sosialisasikan, sudah kita beritahukan masyarakat, sekarang sudah ada perdanya berarti teknisnya kita melaksanakan operasi yustisi,” kata Teddy saat melakukan patroli di salah satu warung kopi yang ada di Pohuwato, Jumat (20/11/2020)
Disporapar Pohuwato Dorong Pemuda Kembangkan Potensi Wisata Desa
Kepala Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Pohuwato, Arvan Tangoi mendorong pemerintah desa dan pemuda agar mengembangkan potensi wisata untuk mendongkrak ekonomi masyarakat.
Pemprov Gorontalo Bersinergi Dengan Pertamina Tingkatkan PBBKB untuk Dorong PAD
Pertamina berkomitmen untuk mendorong peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) ditengah pandemi covid-19. Untuk mewujudkan itu, Pertamina bersama Pemprov Gorontalo akan menggenjot Pendapatan Asli Daerah (PAD) dengan memaksimalkan penerimaan dari Pajak Bahan Bakar Kendaraan Bermotor (PBBKB).