Tim kaji banding penanganan stunting Kabupaten Bandung lakukan kunjungan di Kabupaten Gorontalo. Kunjungan ini dilakukan oleh Pemda Bandung karena Kabupaten Gorontalo merupakan daerah yang menurunkan angka stunting secara signifikan.
Author: Ivan
Bupati Gorontalo : Pilkades Lebih dari 5 Calon akan Mengikuti Proses Penyaringan
“Karena sesuai pleno itu tidak bisa melebihi 5 orang. Cukup 5, sekarang itu ada yang 5, ada yang 10, ada yang 7 dan sebagainya. itu yang kita laksanakan tes (seleksi),” kata Nelson usai rapat pimpinan, diruang Madani, Senin (30/09/19).
Pemkab Gorut Bahas Induk Pelabuhan Kwandang Bersama Kemenhub
Sekda Kabupaten Gorontalo Utara (Gorut), Ridwan Yasin menghadiri rapat pembahasan laporan antara pekerjaan studi Rencana Induk Pelabuhan Kwandang. Rapat yang dipimpin Kasubdit Tatanan dan Perencanaan Pengembangan Pelabuhan, Kementrian Perhubungan (Kemenhub), Dirjen Perhubungan Laut berlangsung di Direktorat Kepelabuhanan Wisma BSG Jakarta Pusat, Kamis (26/9/2019).
Bupati Gorut Terima Penghargaan dari BPH Migas
Bupati Gorontalo Utara (Gorut), Indra Yasin menerima penghargaan dari Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas), Jumat (27/09/2019). Penghargaan diperoleh atas dukungan pemerintah daerah Kabupaten Gorut dalam rangka suksesnya pembangunan program Sub Penyalur BBM guna menjamin ketersediaan dan kelancaran distribusi BBM bagi Masyarakat.
Nelson Pomalingo: Indonesia Seringkali Menghadapi Persoalan Data
Indonesia seringkali menghadapi persoalan data yang tidak akurat. Hal Itu disampaikan Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo saat memberikan seminar pada kegiatan Hari Statistik Nasional, Kamis (26/09/2019).
Pemkab Gorontalo Berikan Bantuan Usaha Kepada Masyarakat Desa Mongolato
Bupati Nelson Pomalingo mengatakan pemberian bantuan usaha kepada masyarakat merupakan agenda tahunan Pemerintah Kabupaten Gorontalo. Tahun 2019, sebanyak 500 kepala keluarga kurang mampu diberikan mendapatkan bantuan.
Gubernur Gorontalo Ancam Keluar dari BPJS Jika Klaim Belum Dilunasi
ubernur Gorontalo Rusli Habibie mengancam akan keluar dari kepesertaan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) jika klaim rumah sakit di Gorontalo belum dilunasi. Penegasan itu disampaikan Rusli saat menerima audiensi Deputi Direksi Wilayah Suluttenggomalut, Dasrial di kediaman pribadi, Kota Gorontalo, Jumat (27/9/2019).
SK Pimpinan Dewan Gorut Ditandatangani Gubernur Gorontalo
Gubernur Gorontalo Rusli Habibie resmi menandatangani Surat Keputusan tentang Peresmian Pimpinan Dewan DPRD Gorontalo Utara (Gorut), Jumat (27/9/2019). Hal itu dikonfirmasi Pelaksana Tugas Kepala Biro Humas dan Protokol Masran Rauf, Jumat (27/9/2019).
Fory A. Naway Terpilih Sebagai Ketua PGRI Kabupaten Gorontalo
Fory A. Naway terpilih menjadi Ketua PGRI Kabupaten Gorontalo periode 2019-2024. Terpilihnya Ketua PKK Kabupaten Gorontalo itu setelah melalui Konferensi ke X PGRI Kabupaten Gorontalo yang digelar di Gedung Guru Rahmijati (25/09/2019).
Pemkab Gorontalo Sampaikan Terima Kasih kepada BI telah Membina Kelompok Tani Hasrat
Sekda Kabupaten Gorontalo, Hadijah U Tayeb berterima kasih kepada Bank Indonesia atas dukungan pembinaan kelompok tani. Hal itu disampaikan oleh Hadijah U Tayeb saat menghadiri peresmian green house cabai rawit Kelompok Tani Hasrat binaan Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPw BI) Provinsi Gorontalo.
No More Posts Available.
No more pages to load.