Universitas

Gara Gara Corona, UNG Tunda Pelaksanaan UTBK dan SBMPTN

Pelaksanaan Ujian Tes Berbasis Komputer (UTBK) dan Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) Universitas Negeri Gorontalo (UNG) akan  diundur. Wakil Rektor Bidang Akademik Harto S. Malik mengungkapkan pengunduran itu mengingat situasi nasional penyebaran covid-19 hingga kini masih dalam keadaan darurat. Pengunduran itupun merupakan bagian dari pencegahan penyebaran virus mematikan itu.

No More Posts Available.

No more pages to load.