Pilkada

Resmi! Ini Nomor Urut Paslon Pilkada Pohuwato

Pasangan Hamdi Alamri-Zairin TD Maksud memperoleh nomor urut 1, selanjutnya pasangan Ibrahim Bouty-Miswar Yunus nomor Urut 2,  pasangan Iwan S Adam dan Zunaid Z Hasan nomor urut 3, sedangkan pasangan Saipul A Mbuinga-Suharsi Igirisa nomor urut 4.

Pilkada

Empat Paslon Resmi Ikut Pilkada Pohuwato

Ketua KPU Pohuwato Rinto W Ali, mengatakan bahwa tahapan selanjutnya yang akan diikuti paslon yakni, pengundian nomor urut yang akan dilakukan Kamis besok (24/9). Dalam pengambilan nomor urut nanti, akan ada pembatasan peserta yang mendampingi masing-masing Bapaslon dalam proses tersebut.

Pilkada

KPU Pohuwato: Kampanye Dimulai Tanggal 26 September

“Tanggal 23 Insya Allah kita akan melakukan penetapan calon. Nomor urut esoknya tanggal 24 dan di tanggal 26 September itu hari pertama kampanye sampai dengan tanggal 5 Desember,” kata Rinto saat dihubungi, Sabtu malam (19/9/2020).

Pilkada

KPU Pohuwato: Berkas Dua Bapaslon Independen Lengkap

Dia menjelaskan, Ada tiga dokumen yang merupakan syarat setiap masing masing Bapaslon yang akan dilakukan pengecekan oleh KPU. Dokumen yang diserahkan oleh Bapaslon selanjutnya akan dilakukan penelitian keabsahan dokumen, memenuhi syarat atau tidak, akan diumumkan setelah dilakukan penelitian.

No More Posts Available.

No more pages to load.