Provinsi Gorontalo

Gubernur Gorontalo Jemput Menteri KKP

Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Edhy Prabowo terkesan dengan penjemputan dirinya oleh Gubernur Gorontalo Rusli Habibie di Desa Sijoli, Kecamatan Moutong, Kabupaten Parigi Moutong, Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng), Rabu (10/6/2020)

Provinsi Gorontalo

Gubernur Gorontalo Bagikan Benih Jagung di Pohuwato

Sebanyak 24.500 Ha Lahan di Kabupaten Gorontalo mendapat bantuan benih jagung dari Pemerintah Provinsi Gorontalo. Bantuan benih tersebut dialokasikan untuk 1.245 petani jagung Pohuwato. Khusus untuk Kecamatan Popayato Barat, dialokasikan bagi 75 petani dengan luas lahan 1.705 Ha.

Provinsi Gorontalo

Pemprov Gorontalo Sinkronkan Data Potensi TORA

“Rapat koordinasi ini sebelumnya sudah pernah dilaksanakan tahun lalu. Tujuannya selain untuk memberikan tugas-tugas dan fungsi untuk tim gugus tugas, juga untuk menyinkronkan dan mengkoordinasikan data potensi Tanah Objek Reforma Agraria (TORA) di Provinsi Gorontalo,” ungkap Idris Rahim saat membuka kegiatan itu melalui video conference ini,  dibuka langsung oleh Wakil Gubernur Gorontalo Idris Rahim, Selasa (9/6/2020).

No More Posts Available.

No more pages to load.