Pojok6.id (Gorut) – Pemkab Gorut saat ini tengah mempersiapkan peringatan […]
Tag: PEMKAB GORUT
Perdana,Thariq Terima Rekomendasi DPRD atas LKPJ Tahun Anggaran 2021
Pojok6.id (Gorut) – Sebagai Plt. Bupati Gorontalo Utara, Thariq Modanggu, […]
Launching Bulan Imunisasi, Thariq Harap Lahir Generasi Anak Sehat
Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Gorontalo Utara (Gorut) Thariq Modanggu berharap, kesadaran seluruh orang tua, khususnya para ibu, dalam meningkatkan aspek kesehatan terhadap anak melalui Bulan Imunisasi.
Mobil Berkapasitas 25 Ton Akan Dilarang Melintas Jalan Menuju RSUD ZUS
Hal ini sebagaimana dikatakan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruangan (PUPR), Gorontalo Utara, Haris Latif, setelah adanya perbaikan jalan, mobil-mobil besar itu nantinya akan dialihkan melalui jalan bypass.
Thariq Modanggu: HUT ke-15 Gorut Harus Jadi Momentum Baru Membangun Daerah
Ia mengatakan, meskipun terhitung daerah baru di Provinsi Gorontalo tapi sudah mampu menunjukkan prestasi, di antaranya menurunkan angka kemiskinan dari 33,18 jadi 17,23 persen, kemudian jumlah pengangguran turun menjadi 2,30 persen. Tidak hanya itu, lanjut dia, pihaknya juga mendapat perhargaan Anugerah Parahita Ekapraya dari Kementerian PPPA soal komitmen daerah atas kesetaraan dan keadilan gender dan penghargaan kota layak anak.
Pemkab Gorut Segera Tindaklanjut Perpres 95 Demi Efektifkan Layanan Pemerintahan
Guna menjadikan layanan pemerintahan yang efektif, Pemkab Gorontalo Utara (Gorut) akan menindaklanjuti Peraturan Presiden (Perpres) No 95 Tahun 2018 tentang Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE).
Thariq Modanggu: Pengelolaan Alsintan Mesti Untungkan Masyarakat Petani
Plt Bupati Gorontalo Utara, Thariq Modanggu, menilai pengelolaan, pemanfaatan, serta peminjaman terhadap alat dan mesin pertanian (alsintan) pada Dinas Taman Pangan, Hortikultura, dan Perkebunan (TPHP) Gorut tidak berjalan dengan maksimal.
Pacu Pemulihan Ekonomi, Pemkab Gorut Akan Membuka Pasar Senggol
Kepala Dinas Perindagkop dan UMKM Gorontalo Utara, Hasan Hiola, mengungkapkan pihaknya kembali membuka pasar senggol di wilayah tersebut. Pembukaan itu merupakan kali pertama sejak larangan pasar senggol karena pandemi covid-19.
Pemkab Gorontalo Utara Terus Memperkuat Kerjasama Perdagangan Sapi Potong
Pemkab Gorontalo Utara dan Pohuwato terus memperkuat kerjasama perdagangan sapi potong dengan Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara. Hal ini sebagaimana yang diungkapkan oleh Kepala Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan, Asrin Menu, Kamis (14/4/2022).
Penetapan SK PPPK Guru Gorontalo Utara Tunggu Keputusan Bupati
Penetapan SK bagi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) formasi guru tahun 2021, untuk Kabupaten Gorontalo Utara saat ini tinggal menunngu keputusan dari Bupati Gorontalo Utara.