Penanggung jawab isu kesehatan masyarakat pesisir sekaligus ketua panitia workshop, Muhammad Al Aziz mejelaskan bahwa tujuan kegiatan ini adalah untuk emperkuat peran, fungsi, dan kerjasama parapihak yang terkait dengan pelayanan kesehatan bagi masyarakat pesisir. Dari hasil pendampingan yang ia lakukan, ada tiga indikator PHBS yang masih rendah: ketersediaan tempat sampah, sanitasi dan pemenuhan gizi.
Tag: MASYARAKAT PESISIR
Wabup Gorut Hadiri Seminar Akhir Pengembangan Kawasan Masyarakat Pesisir
Menurutnya, seminar akhir tentang pengembangan kawasan masyarakat pesisir, merupakan salah satu program yang sangat penting bagi masyarakat yang ada di kabupaten Gorontalo Utara.