“Pengelolaan ketenagalistrikan sangat penting untuk mendukung tumbuhnya industri dan UMKM sebagai penyokong pertumbuhan ekonomi di Provinsi Gorontalo,” kata Wagub Idris Rahim dalam sambutannya.
Tag: IDRIS RAHIM
Penggunaan Genset Diatas 200 KVA Wajib Punya Izin
Diutarakannya, undang-undang tersebut juga mengatur sanksi bagi pelaku usaha yang tidak mengantongi izin berupa sanksi administrasi, pidana, hingga denda sebesar-besarnya Rp4 miliar.
Wagub Cek Kesiapan Lokasi Penyerahan Bantuan
Selain lokasi panen raya jagung di Kabupaten Gorontalo dan Gorontalo Utara, GOR David Tony yang lokasi penyerahan bantuan juga dipersiapakan dengan maksimal.
Pemprov Alokasikan BPNT-D Rp 3,3 Miliar Untuk Kabupaten Gorontalo Utara
“Penurunan ini sangat menggembirakan. Untuk optimalnya program BPNT-D, saya berharap ada dana sharing dari Pemkab Gorut,” ujar Idris.
Wagub Gorontalo Koordinasikan Embarkasi Haji Aantara 2019
Pada pertemuan itu Idris mengutarakan langkah Pemprov Gorontalo, yang sedang mendalami penerbangan yang akan digunakan untuk mengangkut jamaah haji asal Gorontalo.
Wagub Gorontalo Hadiri Rakernas APPSI
Wakil Gubernur Gorontalo Idris Rahim menghadiri Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Asosiasi Pemerintah Provinsi Seluruh Indonesia (APPSI) yang dibuka oleh Wakil Presiden Jusuf Kalla, di Hotel Inna, Padang, Sumater Barat, Kamis (21/2/2019).
86 Milyar Anggaran Untuk Kabupaten Gorontalo Dialokasikan Pemprov
Pada kesempatan itu Wagub Idris Rahim mengapresiasi kinerja Pemkab Gorontalo yang berhasil menurunkan angka kemiskinan yang sebelum sebesar 20,55 persen, turun menjadi 19,84 persen pada tahun 2018.
Wagub: Optimalkan Peran Humas dan PPID Untuk Penyebaran Informasi
“Optimalkan peran PPID dan Humas untuk memberikan informasi kepada masyarakat tentang program kegiatan yang akan dilaksanakan Pemprov Gorontalo, termasuk capaian kinerja yang sudah kita laksanakan,” tegas Wagub Idris Rahim.
Empat OPD Ini Tertinggi Realisasi Fisik Awal 2019
Secara keseluruhan dari 32 OPD Provinsi Gorontalo, 30 di antaranya mencapai target fisik yang telah ditetapkan, menyisakan satu OPD yang tidak mencapai target dan satu OPD lainnya belum melakukan penginputan target.
Bertemu Wagub, Nelson Paparkan Capaian Prestasi Selama 3 Tahun Menjabat
“Diharapkan tahun 2019 perencanaan manajemen program dapat diimplementasikan dengan sebaik-baiknya, tentunya dengan menyesuaikan dan mengukur dari kebutuhan dengan anggaran yang ada,” kata Wagub.