Wakil Ketua Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Gorontalo, Muksin Brekat meminta kemudahan pengurusan izin Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) bagi para pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Kota Gorontalo.
Tag: DEKOT
Aleg Dekot Gorontalo Soroti Geladangan Pengemis Dibawah Umur
Anggota Komisi B Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Gorontalo, Supangkat Nusi menyoroti keberadaan gelandangan dan pengemis yang semakin menjamur di wilayah Kota Gorontalo. Selain orang tua dan dewasa ia menyebut terdapat gelandangan dan pengemis yang masih dibawah umur.
Komisi C Dekot Gorontalo Dorong Penyerapan Dana PEN di RS. Otanaha
Komisi C Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Gorontalo mendorong agar penyerapan dana Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) di RS. Otanaha Kelurahan Buladu, Kecamatan Kota Barat, Kota Gorontalo agar bisa segera terserap.
Dekot Gorontalo Minta Pemkot Serius Tanggulangi Masalah Banjir
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Gorontalo meminta Pemerintah Kota Gorontalo dalam hal ini Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Kota Gorontalo untuk lebih serius dalam menanggulangi masalah banjir serta genangan air yang ada di Kota Gorontalo.
HUT ke-294 Kota Gorontalo, Ini Harapan Irwan Hunawa
Ketua Komisi C Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Gorontalo, Irwan Hunawa berharap di momentum perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-294 Kota Gorontalo ini, agar pemerintah Kota Gorontalo dapat lebih bersinergitas lagi dengan DPRD.
Marten Taha Resmikan Gedung Baru DPRD Kota Gorontalo
Wali Kota Gorontalo, Marten Taha meresmikan gedung baru DPRD Kota Gorontalo. Peresmian tersebut turut disaksikan oleh Wakil Gubernur Gorontalo, Idris Rahim beserta Ketua dan para anggota DPRD Kota Gorontalo, Sabtu (19/3/2022).
Hadiri Pengukuhan Dua Guru Besar UNG, Ini Harapan Sekwan Dekot Gorontalo
Sekretaris Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Gorontalo, N. R Monoarfa menghadiri acara pengukuhan dua guru besar tetap Universitas Negeri Gorontalo (UNG). Rabu (16/3/2022) di Ballroom TC Damhil UNG.
Aleg Dekot Gorontalo Minta Pemkot Relokasi Puskesmas Hulonthalangi
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Gorontalo, Tien Mobiliu meminta Pemerintah kota (Pemkot) Gorontalo untuk melakukan upaya relokasi terhadap lokasi bangunan Puskesmas Hulonthalangi yang ada di Kelurahan Tenda, Kecamatan Hulonthalangi.
Jalin Silaturahim, KKAD Dekot Gorontalo Ikut Bahas Program Kedepan
Demi menjaga kekompakan dan hubungan antara sesama anggota, para istri anggota dewan yang tergabung dalam Kerukunan Keluarga Anggota Dewan (KKAD) DPRD Kota Gorontalo kembali melaksanakan kegiatan silaturahim yang bertempat di Manna Bakery & Cafe, Sabtu malam (12/3/2022).
Internasional Women’s Day, Pererat Kebersamaan KKAD Dekot Gorontalo
nternasional Women’s Day (IWD) atau Hari Perempuan Sedunia yang di peringati setiap tanggal 8 Maret menjadi moment penting, khususnya bagi Kerukunan Keluarga Anggota Dewan (KKAD) DPRD Kota Gorontalo, dalam mempererat hubungan kebersamaan antara sesama anggota KKAD Dekot Gorontalo.