Kab Gorontalo

Nelson Pomalingo: Pesantren Adalah Benteng Moral

Saat meresmikan Asrama Pondok Pesantren Hidayatullah di Desa Tenilo, kecamatan Limboto, Bupati Nelson Pomalingo menyebutkan, pemerintah memberi bantuan pembangunan Asrama Putri Pesantren Hidayatullah, karena pesantren merupakan benteng moral di masyarakat.

Kab Gorontalo

Bupati Gorontalo Hadiri Pertemuan Nasional KOPEK 2019

Pertemuan nasional KOPEK (Koalisi Kabupaten Penghasil Kelapa) Indonesia, Jumat malam ini (13/09/2019), mulai digelar di Kabupaten Karangasem-Bali. KOPEK yang merupakan forum bentukan dibawah APKASI itu merupakan tempat berhimpun daerah-daerah kabupaten yang intens dalam dunia perkelapaan Indonesia.

Kab Gorontalo

Bupati Gorontalo Hadiri Munas KKI IV Tahun 2019

Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo, menghadiri musyawarah nasional ( Munas) IV  Koalisi Kependudukan Indonesia ( KKI) tahun 2019, di hotel Santika Premiere, ICE BSD,Tangerang Selatan, Provinsi Banten, kamis.(12/09/2019).

Kab Gorontalo

UMGo Gelar Open Turnamen Pencak Silat

Universitas Muhammadiyah Gorontalo (UMGo) mengelar Open Turnamen Pencak Silat Regional Sulawesi tingkat Sekolah Dasar SD, SMP atas SMA, Mahasiswa dan Umum, yang diselenggarakan pada 9 sampai 11 september ini memperebutkan piala Rektor UM Go Cup 2019.

No More Posts Available.

No more pages to load.