Headline, Kab Gorontalo

Pemkab Gorontalo Mulai Menerapkan Smart School Ecosystem

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gorontalo mulai menerapkan Smart School Ecosystem yaitu pembelajaran berbasis digital di masa pandemi covid – 19. Bupati Gorontalo, Nelson Pomalingo mengatakan penerapan Smart School Ecosystem ini sangat penting untuk di terapkan di masa pandemi. Pasalnya pembelajaran di Kabupaten Gorontalo pada tahun tahun kemarin telah terjadi penurunan.

No More Posts Available.

No more pages to load.