Bupati Blitar Targetkan Semua GTT/PTT Terlindungi BPJS Ketenagkerjaan

BPJS
Bupati Blitar Rijanto saat memberikan kartu BPJS Ketenagakerjaan secara simbolis kepada GTT dan PTT di aula Dinas Pendidikan Kabupaten Blitar. (foto:istimewa).

KAB.BLITAR – Tenaga pengajar yang ada di Kabupaten Blitar sudah bisa bernafas lega. Pasalnya, saat ini ribuan Guru Tidak Tetap (GTT) dan Pegawai Tidak tetap (PTT) sudah menjadi anggota Ketenagakerjaan.

Bupati Blitar, mengatakan, pihaknya menargetkan semua GTT dan PTT harus terlindungi dengan program BPJS ketenagakerjaan.

“Dari total 4600 GTT dan PTT, saat ini sudah 1600 GTT dan PTT yang sudah menjadi anggota BPJS Ketenagakerjaan. Targetnya, semua harus terlindungi program BPJS Ketenagakerjaan,” kata Rijanto. (zun)

Read More
banner 300x250

Baca berita kami lainnya di

Related posts

banner 468x60