Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Gorontalo menyalurkan Alat Pelindung Diri (APD) kepada pengawas desa dalam rangka pengawasan tahapan kampanye yang sementara berlangsung kurang lebih satu bulan.
Pojok6.id (Pilkada) - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Gorontalo menggelar Rapat Evaluasi Pengawasan pada […]
Related News
Headlines
Category: Pilkada
Pemekaran Wilayah di Bone Bolango masih Jadi Program Unggulan Paslon Ismet-Sukandi
Pemekaran wilayah kecamatan maupun tingkat kelurahan/desa masih menjadi salah satu program unggulan yang akan dilakukan Pasangan Calon Ismet Mile & Sukandi Talani, jika terpilih menjadi Bupati dan Wakil Bupati Bone Bolango pada Pilkada bulan Desember mendatang.
Paslon Hamdi-Zairin Sesalkan Pengrusakan APK oleh OTK
Pasangan calon Bupati Pohuwato Hamdi Alamri menyesalkan perbuatan pengrusakan alat peraga kampanye (APK) pasangan Hamdi-Zairin (HZO) di desa Teratai Kecamatan Marisa yang dilakukan orang tidak dikenal.
Blusukan Ke Randangan, Saipul-Suharsi Terima Keluhan Minimnya Air Bersih dan Jalan Tani
Banyak melakukan blusukan, pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Pohuwato, Saipul A Mbuinga-Suharsi Igirisa (SMS) banyak menerima keluhan warga berupa minimnya ketersediaan air bersih dan keinginan masyarakat untuk dibuatkan jalan tani.
KPU Kabupaten Gorontalo Beri Bingkisan Kepada Pemilih Pemula di Hari Sumpah Pemuda
Saat di hubungi melalui via telepon, Ketua KPU Kabupaten Gorontalo, Rasyid Sayiu mengatakan pemberian bingkisan ini sebagai penanda bahwa bagi pemilih pemula sudah dapat menggunakan hak pilihnya pada tanggal 9 Desember 2020.
KPU Pohuwato Serahkan KTP-El kepada 7 Pemilih Pemula di Hari Sumpah Pemuda
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pohuwato memberikan apresiasi sekaligus menyerahkan Kartu Tanda Penduduk elektronik (KTP-el) kepada tujuh pemuda yang berulang tahun ke 17 tepat di hari peringatan sumpah pemuda 2020.
Berulang Tahun, Lima Pemilih Pemula di Undang Ke KPU Bone Bolango
Lima orang pemilih pemula di Kabupaten Bone Bolango mendapat ucapan selamat ulang tahun ke 17 dari KPU Bone Bolango, Rabu (28/10/2020).
SMS: Selamat Hari Sumpah Pemuda, Bersama Bangun Pohuwato
“Selamat Hari Sumpah Pemuda, 28 Oktober 2020. Kami yakin pemuda selalu memiliki gagasan untuk peningkatan pembangunan Pohuwato. Kami selalu ada dan bersama para pemuda untuk membangun Pohuwato,” kata Saipul A Mbuinga.
Kurangnya Anggota KPPS Jadi Perhatian Pemkab Gorontalo
Pemerintah Kabupaten Gorontalo memberikan perhatian terhadap masih kurangnya anggota KPPS yang akan bertugas pada pilkada 2020.Saat ini masih dbutuhlam 176 orang anggota KPPS.
Paslon Pilkada di Kabupaten Gorontalo akan Adu Visi dan Misi di 3 Kali Debat
Para pasangan calon pilkada calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Gorontalo akan beradu visi dan misi dalam tiga kali debat yang dijadwalkan oleh KPU. Hal itu disampaikan oleh Komisioner KPU Kabupaten Gorontalo Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Parmas dan SDM, Rivon Umar saat ditemui diruang kerjanya, Senin (26/10/2020).
No More Posts Available.
No more pages to load.