Pimpinan dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Blitar, mengikuti prosesi pelantikan 17 pasangan kepala daerah terpilih di Jawa Timur secara virtual.
Category: Blitar Raya
Pemkot Blitar Ikuti Proses Pelantikan Santoso-Tjutjuk Lewat Virtual
Pasangan Santoso – Tjutjuk Sunario resmi menjabat sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Blitar setelah resmi dilantik oleh Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa, Jumat (26/2/2021), bertempat di Gedung Negara Grahadi Surabaya bersama 17 kepala daerah lainnya di Jawa Timur.
Bahas Hasil Reses, DPRD Kabupaten Blitar Gelar Sidang Paripurna
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Blitar menggelar Sidang Paripurna, dengan agenda membahas hasil reses yang dilaksanakan pada 15 hingga 17 Februari 2021.
Penyampaian LKPJ Bupati, DPRD Kabupaten Blitar Gelar Rapat Paripurna
Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Blitar menggelar rapat paripurna, dengan agenda Laporan Keuangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Bupati Blitar Tahun 2020
Tarif dan Pelayanan PDAM Yang Kurang Baik, Warga Suruwadang Mengadu ke DPRD
Warga Desa Suruwadang, Kecamatan Kademangan mendatangi kantor DPRD Kabupaten Blitar, Jumat (5/2/2021), untuk menyampaikan keluhan terkait naiknya tarif PDAM
Bersama Komisi D DPRD Jatim, Komisi III DPRD Kabupaten Blitar Sidak Tambang Ilegal
Komisi III DPRD Kabupaten Blitar melakukan Inspeksi Mendadak (Sidak) ke lokasi tambang pasir bersama Komisi D DPRD Jawa Timur, di Desa Kedawung, Kecamatan Nglegok, Kabupaten Blitar
Bupati Rijanto Resmikan Pencanangan Vaksinasi Covid-19 di RSUD Ngudi Waluyo Wlingi
Bupati Blitar, Rijanto, meresmikan pencanangan vaksinasi perdana covid-19 di Kabupaten Blitar, yang dipusatkan di RSUD Ngudi Waluyo Wlingi.
Temuan Audit BPK TA 2018-2019, Camat Sutojayan: Saya Tidak Tahu
Camat Sutojayan, Ahmad basuki Wibowo mengaku tidak tahu menahu terkait hasil temuan audit BPK tahun 2018-2019. Basuki belum bisa memberikan informasi lebih setail karena dirinya baru saja menjabat sejak dilantik awal Januari 2020.
Zona Merah, Pemkab Blitar Berlakukan PPKM Mulai Hari ini
Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) secara resmi sudah dimulai di Kabupaten Blitar.
Bahas Ranperda RDTR Sutojayan, DPRD Kabupaten Blitar Gelar Paripurna
DPRD Kabupaten Blitar menggelar Rapat Paripurna, dengan agenda penyampaian laporan pansus Detail Tata Ruang (RDTR) Sutojayan