“Ketua PP dan Ketua Srikandi PP itu tidak bisa satu komando, karena sudah mempunyai ligalitas masing-masing, seharusnya kayak suami istri saling koordinasi dan konsultasi,” jelasnya.
Category: Daerah
Sudah Jadi Tradisi, Ini Cara Kodim 0808/Blitar Sambut Komandan Baru
Komando Distrik Militer (Kodim) 0808/Blitar kembali menggelar tradisi penyambutan pimpinan baru pasca proses serah terima jabatan.
Terbitkan Perda Narkoba, Kepala BNNK Trenggalek : Terima Kasih Pak Bupati
“Saya mengucapkan terimakasih kepada Pemkab Trenggalek melalui Bupati atas sinergitas dan dukungan yang selama ini terjalin bersama pejabat lama BNNK Trenggalek,” kata David.
Lawan Petahana di Pilkada, PKB Blitar Siapkan Calon Tangguh
“Partai kami telah siap bertarung di Pilkada serentak 2020. Kami sudah menyiapkan calon, tinggal menunggu rekomendasi dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) apa yang sudah kita usulkan,” ujar Bawi.
Bahas Kebijakan, DPRD Probolinggo Berkunjung ke DPRD Trenggalek
“Hari ini kita kedatangan para pimpinan DPRD Probolinggo dalam rangka sharing soal kebijakan – kebijakan yang ada di Kabupaten Trenggalek,” ucap Ketua Dekab Trenggalek, Samsul Anam, saat dikonfirmasi Selasa (04/08/2020) siang.
Bantu Perekonomian Daerah, Novita Hardini Beri Suppport Pelaku Industri Lokal
“Pelatihan mebuat batik ini dalam rangka mempercepat pemulihan ekonomi. Hari ini kita memberikan pelatihan kepada ibu-ibu dan perempuan disekitaran pondok, untuk bisa mandiri secara ekonomi,” ungkapnya kepada para awak media.
Bahas APBD Perubahan dan Ranperda, Bamus DPRD Trenggalek : Target September Diparipurnakan
Ditemui usai rapat, Ketua Bamus Agus Cahyono mengatakan, dalam rapat tersebut fokus pada pembahasan APBD perubahan dan melanjutkan proses pembahasan 10 Ranperda.
Jembatan Lembu Peteng Diperbaiki, Sat Lantas Polres Tulungagung Siapkan Alternatif Jalan
Kasatlantas Polres Tulungagung AKP Aristianto Budi Sutrisno, saat dikonfirmasi terkait hal ini mengatakan, pihaknya sudah melakukan survey terkait pengalihan arus lalu lintas guna meminimalisir kepadatan dan kemacetan kendaraan.
Mochtar Djumati : DPRD Tikep Siap dan Proaktif Diaudit BPK Terkait Perjadis
“Sebab, satu orang anggota DPRD saja untuk perjalanan dinas baik diluar maupun dalam daerah tidak mencapai Rp 12 miliar. DPRD secara terbuka dan proaktif jika ada audit perjalanan dinas yang dianggap tidak rasional. Yang pasti kami tetap proaktif,” lanjutnya.
Tolak Paham Radikalisme, Ribuan Massa “Kepung” DPRD Tulungagung
“Berkedok lembaga pendidikan, sekelompok masyarakat aliran radikal ini membuat gelisah masyarakat Tulungagung, dan warga Desa Tapan pada khususnya,” ujar salah satu Orator, Senin (3/8/2020).