Dinas Pertanian Kabupaten Gorontalo Utara akan mengoptimalisasikan permintaan pengawal 3 opteker perusahaan, terkait pengembangan jagung hibrida seluas 50 hektar.
Author: Admin
Tingkatkan Perekonomian Daerah, Pemkab Pohuwato Gagas Kerjasama Dengan Pemkab Gorut
Terkait rencana diadakannya pertemuan peningkatan daya saing dan perekonomian daerah, Pemerintah Kabupaten Pohuwato menggagas kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Gorontalo Utara dalam pemasaran komoditi unggulan daerah, khususnya ternak sapi potong.
Terkait Hibah Bansos, Begini Substansi Pergub Gorontalo
Pemerintah Provinsi Gorontalo telah mengeluarkan Peraturan Gubernur (Pergub) No. 9 Tahun 2021 tentang Tata Cara Penganggaran, Pelaksanaan dan Penatausahaan Pelaporan dan Pertanggungjawaban Serta Monitoring dan Evaluasi Hibah dan Bantuan Sosial yang Bersumber dari APBD.
Evaluasi Dana APBD, Ariston Tilameo : Harus Pertimbangkan Semua Aspek
Ketua Komisi C Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Gorontalo, Ariston Tilameo menyampaikan bahwa segala hal berhubungan dengan anggaran harus dipertimbangkan dari semua aspek.
Stok Sembako di Gorontalo Aman Jelang Ramadan
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo memastikan stok sembako menjelang bulan suci Ramadan 1442 Hijriah tersedia dalam jumlah yang cukup dengan harga yang stabil.
Sampaikan LKPJ Tahun 2020, Marten Taha: Dilaksanakan Sesuai Ketentuan, Meski Pandemi
Wali Kota Gorontalo, Marten Taha menyatakan pengelolaan keuangan daerah tetap dilaksanakan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku, meski dalam masa pandemi.
Forkopimda Gorontalo Hasilkan Tiga Kesepakatan Bersama
Pasca kejadian bom bunuh diri di Kota Makassar, Sulawesi Selatan, dan teror di Mabes Polri, Jakarta, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Provinsi Gorontalo menggelar rapat Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) yang digelar di ruangan Huyula Gubernuran Gorontalo, Senin (5/4/2021).
Sandiman Senior Gorontalo Terima Penghargaan dari BSSN
Sandiman senior Provinsi Gorontalo, Suharto M.Suma menerima tanda penghargaan Dharma Persandian dari Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) RI.
Rektor UNG Lepas 161 Peserta KKN Desa Membangun
Rektor Universitas Negeri Gorontalo (UNG), Eduart Wolok, melepas 161 mahasiswa peserta Kuliah Kerja Nyata (KKN) Desa Membangun untuk pencapaian Sustainable Development Goals (SDGS), Senin (5/4/2021) di Halaman Kantor LPPM.
Terpilih Jadi Ketua Pansus, Irwan Hunawa : Ini Adalah Bentuk Kepercayaan
Terpilih sebagai Ketua Pansus (Panitia Khusus), Irwan Hunawa mengungkapkan, bahwa ini adalah bentuk Kepercayaan kepada dirinya dalam menghasilkan sebuah keputusan bersama tim pansus nanti.
No More Posts Available.
No more pages to load.