Konsorsium Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Provinsi Gorontalo mendatangi kantor Kejaksaan Tinggi Gorontalo. Kedatangan gabungan 4 LSM ini untuk mempertanyakan kelanjutan kasus 7 ruas jalan, yang saat ini sedang berproses di Kejaksaan Tinggi Gorontalo.
Author: Admin
Hamim Pou Peduli Tenaga Honorer
“Sekitar 1700 tenaga honor yang ada di Kabupaten Bono Bolango akan mendapatkan THR di Lebaran tahun ini. Dan itu sudah kami alokasikan anggaranya,” kata Bupati, yang disambut riuh warga.
SP3 Dicabut, Kasus HP Kembali Dibuka
Gugatan praperadilan yang dilayangkan oleh LSM Jumper terhadap SP3 kasus Dana Bansos Bone Bolango oleh Kejaksaan Tinggi Gorontalo, dikabulkan oleh Majelis Hakim.
Seorang Pria Paruh Baya Ditemukan Tak Bernyawa
Warga Kelurahan Pohe digegerkan dengan penemuan mayat seorang pria paruh baya, yang terapung di pinggir laut wilayah kawasan wisata Tangga 2000.
Komunitas Grup Whatsapp Warkop Pilwako Gelar Buka Puasa Bersama
“Kegiatan ini dilaksanakan untuk tetap menjaga silaturahmi antar sesama anggota grup, apalagi saat ini kan dalam suasana ramadhan,” kata Tommy.
Kapolres Boalemo Bangunkan Sahur Pedagang Di Pasar Tilamuta
Tepat pukul 03.00 wita Kapolres langsung menyusuri satu persatu lapak jualan dan membangunkan para pedagang yang ada di Pasar Tilamuta, untuk melaksanakan sahur bersama.
Polres Gorontalo Kota Gelar Buka Puasa Bersama
Kepolisian Resor Gorontalo Kota menggelar buka puasa bersama, yang turut dihadiri Kapolres beserta jajarannya, puluhan anak yatim, tokoh agama dan tokoh masyarakat, serta sejumlah pekerja media yang ada di Kota Gorontalo.
KPU RI Pantau Kesiapan KPU Kota Dalam Menghadapi Pilwako
“Alhamdulillah dari informasi yang disampaikan sudah cukup siap, dan mudah-mudahan bisa berjalan dengan lancar. Dan untuk kegiatan Situngnya bisa selesai tercepat se-Indonesia,” lanjutnya.
KPU RI Lakukan Supervisi Fit And Proper Test Seleksi Anggota KPU Di 4 Kabupaten
Anggota Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU-RI) melakukan kunjungan kerja ke Gorontalo. Kunjungan kerja kali ini untuk melakukan supervisi fit and propper test yang dilaksanakan oleh KPU Provinsi bagi calon anggota KPU yang ada di 4 kabupaten.
KPU Kota Gelar Rapat Kerja Dan Evaluasi Bersama PPK / PPS
“Hari ini mereka (PPK dan PPS) membawa dokumen-dokumen yang harus dipenuhi oleh calon anggota KPPS, dan ini harus kita sampaikan. Hal ini untuk menjaga jika nanti ada temuan atau permasalahan di tingkat TPS, maka dokumen inilah yang salah satunya akan menjadi sengketa atau gugatan oleh pasangan calon,” kata Solihun.