Jelang perayaan Natal dan Tahun Baru 2021, pemerintah Provinsi memastikan ketersediaan dan stok pasokan pangan aman dan terkendali.
Tag: SEKDA PROVINSI GORONTALO
Cek Kesiapan Pilkada Bone Bolango, Ini Harapan Sekda Darda Daraba
Sekretaris daerah Provinsi Gorontalo Darda Daraba berharap partisipasi masyarakat dalam memilih kepala daerah di Kabupaten Bone Bolango tetap tinggi, meski pilkada besok dilangsungkan di tengah pandemi.
Maknai HUT Provinsi Gorontalo, Pemerhati Arsip Sejarah, Seni dan Budaya Gorontalo Gelar FGD
Pemerhati Arsip Sejarah, Seni dan Budaya Daerah Gorontalo menggelar Focus Group Discussion (FGD), dalam rangka memaknai Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Gorontalo ke-20.
Luncurkan Aplikasi New Siransija, Sekda Darda: Untuk Mengukur Kinerja PNS
Bertujuan untuk mengukur kinerja Pegawai Negeri Sipil (PNS), pemerintah Provinsi Gorontalo kembali aplikasi Siransija (Sistem Pengukuran Prestasi Kinerja) pegawai di lingkup Pemerintah Provinsi Gorontalo
Dilaksanakan Secara Virtual, Sekdaprov Hadiri Upacara HUT ke-75 Korps Brimob
“Korps Brimob lahir tumbuh dan berkembang bersamaan dengan institusi Polri dan perjalanan bangsa,” kata Kapolri.
Rakor Bersama BMKG, Sekdaprov: Pemprov Gorontalo Jalankan Tiga Kebijakan Penanggulangan Bencana
Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo mengatakan, Pemerintah Provinsi Gorontalo menjalankan tiga kebijakan dalam penanggulangan bencana.
Penyuluh se Gorontalo Ikuti Pelatihan Pertanian dan Peternakan Alami
“Ini merupakan ide yang sangat luar biasa yang muncul tiba-tiba untuk melaksanakan pelatihan dan bimbingan teknis teknologi pertanian dan peternakan alami kepada penyuluh,” ungkap Darda.
Sekda Darda Daraba Kukuhkan Tujuh Anggota Paskibraka Provinsi
Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo, Darda Daraba, mengukuhkan tujuh Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka), yang akan bertugas dalam upacara Hari Kemerdekaan RI di halaman Rumah Dinas Gubernur, pada 17 Agustus 2020 nanti