Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Gorontalo, Roni Sampir mengatakan selama pemeriksaan PCR di lakukan di Balai POM harus memakan waktu sampai berhari – hari.
Tag: RONY SAMPIR
Dinas Kesehatan : Kasus Covid-19 di Kabupaten Gorontalo Cenderung Menurun
Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Gorontalo, Ronny Sampir menegaskan dengan adanya Satuan Tugas (Satgas) penegakkan Peraturan Gubernur (Pergub) tentang protokol kesehatan, covid-19 di Kabupaten Gorontalo cenderung menurun.
Deklarasi Netralitas ASN Kabupaten Gorontalo Diminta Hanya di Hadiri Pimpinan OPD
Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Gorontalo, Ronny Sampir meminta agar pelaksanaan deklarasi netralitas ASN yang diselenggarakan oleh Bawaslu hanya dihadiri oleh pimpinan OPD.
Belum Terapkan PSBB, Pemkab Gorontalo Perketat Protokol Kesehatan
Selain itu, Rony menjelaskan izin keramaian juga akan diperketat. Untuk mendapatkan izin tersebut harus ada surat dari gugus tugas serta rekomendasi dari Kesbangpol.
Sembuh, Satu Pasien Covid-19 Disambut Warga Kabupaten Gorontalo
Satu pasien covid-19 yang berasal dari desa Pentadio Barat , Kecamatan Telaga Biru, Kabupaten Gorontalo dinyatakan sembuh dan diizinkan pulang.Kepulangan pasien itu pun mendapat sambutan dari tetangganya.
Negatif Covid-19, 55 PDP Kabupaten Gorontalo Dipulangkan dari Lokasi Isolasi
55 warga Kabupaten Gorontalo yang berstatus Pasien Dalam Pengawasan (PDP) dan menjalani isolasi di rusunawa Universitas Muhamadiyah akhirnya dipulangkan. Keputusan untuk memulangkan 55 warga PDP itu setelah hasil swab test covid-19 terkonfirmasi negatif.