Ketua Umum Persatuan Insinyur Indonesia (PII) Heru Dewanto, resmi melantik dan mengukuhkan Pengurus Wilayah PII Provinsi Gorontalo, di Hotel Aston Kota Gorontalo, Sabtu (6/3/2021) malam.
Tag: PII
Darda Daraba Pimpin Persatuan Insinyur Indonesia Wilayah Gorontalo
Sekda Darda terpilih melalui musyawarah wilayah III PII Provinsi Gorontalo yang digelar secara virtual di ruang Huyula kantor gubernur, Rabu (1/7/2020).