Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (Disnakeswan) Gorontalo Utara (Gorut) akan menurunkan tim ke lapangan guna memastikan kesehatan hewan kurban yang akan disembelih oleh masyarakat di hari raya iduladha Juli 2021 mendatang.
Tag: PEMKAB GORUT
Purna Tugas,Empat Kepsek di Gorut Diharapkan Tetap Majukan Pendidikan
Bupati Gorontalo Utara, Indra Yasin berharap empat Kepala Sekolah yang sudah memasuki masa purna tugas, dalam kesehariannya tetap andil majukan dunia pendidikan.
Thoriq Modanggu Beri Reward Bagi 3 Kecamatan Terbaik Penyerapan Anggaran
Wakil Bupati Gorontalo Utara, Thoriq Modanggu, memberikan reward bagi 3 kecamatan terbaik dalam hal penyerapan anggaran.
98 Ribu Warga Gorut akan Jadi Peserta BPJS Kesehatan
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gorontalo Utara akomodir 98 dari 126 ribu warga untuk mendapatkan BPJS Kesehatan.
Kadis Pertanian Gorut Perketat Pembayaran Honor Bagi PTT
Kisman Kuka, Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Gorontalo Utara, untuk tahun 2021 ini mulai memperketat pembayaran honorarium bagi Pegawai Tidak Tetap (PTT).
BPK Perwakilan Gorontalo Apresiasi Kerja Keras Pemkab Gorut
Dwi Sabardiana, Kepala BPK RI Perwakilan Gorontalo mengapresiasi kerja keras Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gorontalo Utara, yang menyerahkan Laporan Keuangan Daerah (LKPD) Tahun 2020 tepat pada waktunya.
Desa Papualangi Diproyeksikan Jadi Kawasan Agrowisata
Desa Papualangi, Kecamatan Tolinggula, Gorontalo Utara, diproyeksikan oleh Dinas Tanaman Pangan Holtikultura dan Perkembunan menjadi kawasan Agrowisata.
Populasi Ternak Sapi Gorut Ditingkatkan untuk Dukung Percepatan Program BKSU
Dinas Peternakan (Distanak) Kabupaten Gorontalo Utara, dalam rangka percepatan dukungan program Badan Kerjasama Utara-utara (BKSU) akan meningkatkan populasi ternak sapi.
Pengerjaan Sapras Pertanian di Kabupaten Gorontalo Utara Diswakelolakan
“Sapras pertanian di tahun 2021 ini yang kita swakelola yang dikerjakan oleh kelompok tani adalah pembangunan pompa pertanian 2 unit dan 3 unit embung”ungkap Djafar Hanafie, Kabid PSP Dinas Pertanian Kabupaten Gorontalo Utara.
Dinas Pertanian Gorut Siapkan Program Peningkatan Produksi Hasil Panen Jagung
Dinas Pertanian (Distan) Kabupaten Gorontalo Utara, sedang menyiapkan program peningkatan harga produksi hasil panen jagung. Melalui kerjasama dengan PT. Seger Pangan Lestari (PT. SPL).