Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Provinsi Gorontalo, Nihayatul Wafiroh mengatakan, kedepan PKB bukan lagi hanya menjadi partai penyeimbang, tetapi PKB akan menjadi partai pengusung dan penentu dalam Pemilu 2024.
Ketua Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Provinsi Gorontalo, Nihayatul Wafiroh mengatakan, kedepan PKB bukan lagi hanya menjadi partai penyeimbang, tetapi PKB akan menjadi partai pengusung dan penentu dalam Pemilu 2024.