Wakil Ketua II Komisi C Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Gorontalo, Rolly Kadullah menghadiri Kegiatan Padat Karya Bhakti Sosial dilingkungan unit pelaksana teknis Direktorat Jenderal Perhubungan Laut, Kamis (29/4/2021) di Kantor KSOP Kelas III Gorontalo.
Tag: PADAT KARYA
Canangkan Program Padat Karya Tunai, Marten Taha: Kelola Anggaran Ini Dengan Efektif
Wali Kota Gorontalo Marten Taha mencanangkan program Padat Karya Tunai atau Cash For Work (CFW) melalui pogram Kota Tanpa Kumuh (KOTAKU) tahun 2021. Marten berpesan agar anggaran untuk program ini digunakan seefektif dan seefisien mungkin.