Pojok6.id (BoneBol) – Wakil Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), […]
Tag: OLELE
Komisi IV Deprov Gorontalo Tindaklanjuti Pemetaan Rawan Longsor di Kawasan Wisata Olele
“Jadi kita melakukan pemetaan kawasan bencana. Kenapa kami memilih Olele, karena desa ini menjadi lokasi wisata yang mendunia.namun memang di beberapa lingkungan desa itu memang rawan longsor “ Kata anggota Komisi IV,Sofyan Puhi,saat melakukan kunjungan kerja di Desa Olele Kabupaten Bone Bolango Jumat (17/07/2020).
Masyarakat Olele Serahkan Data Dukung Lahan Usulan DAK TA 2020
Penyerahan ini dilakukan oleh Kepala dan Sekretaris Desa Olele, Ketua Badan Permusyawaratan desa (BPD) serta perwakilan masyarakat kepada Sofyan Pulo’o, Kepala Bidang Pengembangan Destinasi dan Industri Pariwisata Provinsi Gorontalo di Kantor Desa Olele Kecamatan Kabila Bone Kabupaten Bone Bolango, Selasa, (2/2/2019).