Wali Kota Gorontalo, Marten Taha menyampaikan bahwa Korpri, Dharma Wanita dan PGRI adalah organisasi mitra pemerintah yang mampu memberikan kontribusi nyata dalam pelayanan kepada masyarakat.
Wali Kota Gorontalo, Marten Taha menyampaikan bahwa Korpri, Dharma Wanita dan PGRI adalah organisasi mitra pemerintah yang mampu memberikan kontribusi nyata dalam pelayanan kepada masyarakat.