Komisi II DPRD Provinsi Gorontalo berharap Dinas Pangan bisa mengatasi ancaman krisis pangan daerah yang sewaktu-waktu bisa terjadi. Hal itu mengingat Provinsi Gorontalo berada dititik rawan bencana.
Komisi II DPRD Provinsi Gorontalo berharap Dinas Pangan bisa mengatasi ancaman krisis pangan daerah yang sewaktu-waktu bisa terjadi. Hal itu mengingat Provinsi Gorontalo berada dititik rawan bencana.