“Kita hari ini menutup pelatihan dari Pokmas Kembang Turi, terutama dalam rangka memanfaatkan barang-barang bekas. Agar barang yang tadinya tidak berharga bisa disulap menjadi barang berharga,” kata Santoso.
Tag: KOTA BLITAR
Pendapatan UMKM Turun di Masa Pandemi , Wali Kota Blitar : Harus ada Inovasi dan kreatifitas
Berbagai upaya Pemkot Blitar telah dikerahkan untuk memperbaiki sektor. Seperti memberikan bantuan stimulan-stimulan guna merangsang tumbuh kembanganya produk yang dihasilkan oleh UMKM di masa Pendemi Covid-19. Sehingga, kedepannya dapat menahan laju angka karyawan yang dirumahkan.
Ingin Ajak Tenaga Outsourcing Liburan Ke Pulau Dewata, Ini Kata Wali Kota Blitar
“Seperti yang sudah-sudah, setiap tahunnya kita ajak mereka untuk keluar kota. Tidak hanya liburan, tetapi juga memberikan edukasi kepada mereka agar bisa membandingkan antara Kota Blitar dan kota-kota lainnya yang mereka lihat.” jelas Santoso yang kabarnya akan maju sebagai Calon Wali kota Blitar bulan Desember mendatang.
Khitanan Massal di Kota Blitar Tetap Digelar, Ini Bedanya Dengan Tahun Lalu
“Tahun ini memang tidak bersamaan dan akan dipecah di 3 kecamatan. Maka dari itu kita hari ini menggelar secara simbolis dan mengajak perwakilan 3 anak, yang kemudian dilanjutkan di kecamatan masing-masing. Antara lain Kecamatan Kepanjen Kidul, Sanan Wetan dan Sukorejo,” jelasnya.
Hadiri Sidang Paripurna DPRD Kota Blitar, Santoso : Kebijakan Umum Anggaran Tahun 2020 Ini Berbeda
“Pandemi ini pula telah menyebabkan perubahan-perubahan asumsi penyusunan APBD tahun mendatang dan tahun berkenaan yang belum pernah kita jumpai dalam kerangka mitigasi fiskal sebelumnya,” ujar Santoso.
14 Hari Masa Isolasi, Akhirnya Akses Jalan Waru Kota Blitar Resmi Dibuka Kembali
Kepada wartawan, Santoso mengatakan, karantina ini dilakukan selama 14 hari. Karena berdasarkan hasil rapid tes ulang pada hari senin (20/7/2020) kemarin, seluruh warga sudah dinyatakan negatif.
4 Kelurahan di Kota Blitar Terima Bansos dari Baznas dan Laznas Yatim Mandiri
“Hari ini bantuan berupa paket sembako, semoga bantuan ini bisa membantu masyarakat yang terdampak Virus Corona yang sampai saat ini belum juga reda,” ungkapnya.
Dialog Pembauran Kebangsaan, Wali Kota Blitar : Perbedaan Itu Adalah Kunci Bagi Kita
“Perbedaan itu adalah kunci bagi kita. Niscaya di tengah-tengah perbedaan itu bagaimana kita justru mampu menjalin sebuah kebersamaan,” kata Santoso, Wali Kota Blitar yang turut hadir dalam kegiatan tersebut.
Rekapitulasi Verfak Tingkat Kota Blitar, Tiga Paslon Perseorangan Tidak Memenuhi Syarat
“Hari ini tentu kita belum bisa memastikan, apakah mereka memenuhi atau tidak memenuhi syarat untuk mendaftar. Karena, masih ada proses lanjutan yaitu proses tahap perbaikan.” Jelasnya.
Sosialisasi DAPODIK, Ini Imbauan Dinas Pendidikan untuk Lembaga Pendidikan di Kota Blitar
“Sosialisasi Dapodik itu untuk penginputan data dimana ini dilakukan 2 kali dalam setahun, dan merupakan data penting yang harus dimiliki oleh setiap lembaga pendidikan,” kata Defria Juni Rahardjo, Operator Teknis Lapangan PAUD Dinas Pendidikan Kota Blitar.