Kab Gorontalo

Pramono Ubaid : Pemilu yang Baik Jadi Kunci Sukses Pembangunan

Salah satu kunci kesuksesan dalam pembangunan dan kesejahteraan masyarakat dapat dilihat dari proses penyelenggaraan pemilihan umum (pemilu) yang baik. Hal itu dikatakan oleh Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) Pramono Ubaid Tanthowi pada acara peluncuran tahapan pilkada serentak di Kabupaten Gorontalo, pada Sabtu (02/11/2019).

Kab Gorontalo

FPDL Tetap Jadi Agenda Tahunan Pemerintah Kabupaten Gorontalo

Keputusan Kementerian Pariwisata yang tidak memasukkan Festival Pesona Danau Limboto (FPDL) dalam kalender ivent nasional tidak menjadi masalah bagi pemerintah Kabupaten Gorontalo. Festival yang telah berlangsung beberapa tahun itu dipastikan tetap menjadi agenda tahunan di Kabupaten Gorontalo.