“Saya tidak duduk dan berdiam diri sementara platform ini tetap membiarkan penyebaran kebencian, propaganda dan informasi keliru, yang diciptakan berbagai kelompok untuk menabur perpecahan dan memecah belah Amerika, yang hanya mengambil langkah setelah ada orang yang tewas,” kata Kardashian West dalam akunnya di Instagram, Selasa (15/9).
Tag: INSTAGRAM
Karya Seniman Cilegon Terpilih Tampil di Akun Resmi Instagram
Foto yang diunggah langsung oleh akun resmi Instagram ini telah disukai oleh ribuan orang dan hingga artikel ini dirilis, telah disukai lebih dari 546 ribu orang dan mengundang sekitar 8.700 komentar.