Advetorial, Provinsi Gorontalo

Ormas Islam Diminta Aktif Gelar Dakwah Berantas Miras

Berdasarkan data Kepolisian Daerah (Polda) Gorontalo, selama Operasi Ketupat tahun 2019 yang digelar selama Ramadan, Idulfitri, dan Ketupat, pihaknya berhasil mengamankan sebanyak 5,3 ton miras. Tingginya peredaran dan konsumsi miras tersebut berdampak pada tingginya angka kriminalitas serta gangguan keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat, mencapai 51 kasus atau naik 13 kasus dibandingkan pada Operasi Ketupat tahun 2018.

Advetorial, Provinsi Gorontalo

Wagub Gorontalo Silahturahmi Bersama Tokoh Masyarakat Jaton di Lebaran Ketupat  

Lebaran Ketupat yang dirayakan seminggu setelah Idulfitri merupakan momen silaturrahim bagi masyarakat Gorontalo. Wakil Gubernur Gorontalo Idris Rahim yang didampingi Wakil Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Gorontalo, Nurinda Rahim, dan sejumlah pimpinan Organisasi Perangkat Daerah Provinsi Gorontalo turut merayakan tradisi Ketupat dengan mengunjungi dan bersilaturrahim ke kediaman sejumlah tokoh masyarakat Jawa-Tondano (Jaton).