Gorontalo Utara

Sekda Gorut Serahkan 72 Sertifikat SKK ke Nelayan

Sekda Gorontalo Utara (Gorut), Ridwan Yasin menyerahkan Sertifikat Syarat Kecakapan Khusus (SKK) kepada 72 Nelayan yang ada di Ponelo Kepulauan, Senin (20/07/2020).Menurutnya untuk mewujudkan sertifikat SKK bagi nelayan,Pemkab Gorut telah mengajukan beberapa persyaratan yang dibutuhkan dan memakan waktu sekitar enam bulan.

Gorontalo Utara

Pemkab Gorut Terima Bantuan Kemenparekraf RI

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI (Kemenparekraf) memberikan bantuan untuk mendukung pelaku pariwisata, hotel, restoran dan ekonomi kreatif (ekraf) di Gorontalo Utara (Gorut). Bantuan itupun diapresiasi oleh Wakil Bupati Gorut, Thariq Modanggu.