Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif mengatakan event Global Tourism Forum 2021 tergolong event langka di tengah pandemi COVID-19
Tag: Global Tourism Forum
President WTFI: Komitmen Pemerintah Indonesia Pada Pariwisata Tinggi
President World Tourism Forum Institute (WTFI) , Bulut Bagci salut dengan komitmen pemerintah Indonesia untuk membangkitkan sektor pariwisata dan pilihannya untuk menyelenggarakan Global Tourism Forum ( GTF) di Indonesia sangat tepat.
Wapres KH. Ma’ruf Amin dan Wapres Turki Akan Buka Global Tourism Forum 2021 Leaders Summit Asia
Wakil President Turki Fuat Oktay dan Wakil Presiden RI, Prof Ma’ruf Amin akan membuka secara resmi kegiatan Global Tourism Forum_Leaders Summit Asia di Hotel Raffles, Jakarta, 15-16 September 2021.
Sapta Nirwandar: RI Tuan Rumah Global Tourism Forum, Libatkan 101 Pembicara Kelas Dunia
Indonesia Tourism Forum menjadi tuan rumah perhelatan akbar Global Tourism Forum 2021 bertajuk Leaders Summit Asia melibatkan 101 nara sumber internasional