Komisi II DPRD Provinsi Gorontalo berharap Dinas Pangan bisa mengatasi ancaman krisis pangan daerah yang sewaktu-waktu bisa terjadi. Hal itu mengingat Provinsi Gorontalo berada dititik rawan bencana.
Tag: DPRD
Dekot Gorontalo Akan Tingkatkan Pelayanan Berbasis IT dan Non IT
Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan dan layanan kepada masyarakat, Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Gorontalo akan tingkatkan inovasi pelayanan berbasis IT dan non IT. Hal tersebut disampaikan oleh Sekwan Dekot Gorontalo, N.R Monoarfa usai mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) Sistem Inovasi Daerah bersama Walikota dan seluruh OPD terkait, Selasa (7/9/2021) di salah satu hotel yang ada di Kota Gorontalo.
Nasir Giasi Sebut Penyaluran BST di Popayato Langgar Juknis
Ketua DPRD Pohuwato, Nasir Giasi menyebut penyaluran bantuan sosial tunai (BST) bagi warga yang terdampak Pandemi Covid-19 di kecamatan Popayato langgar petunjuk teknis (Juknis). Ia menilai kantor pos sebagai pihak penyalur bantuan tidak bekerja maksimal mendistribusikan BST.
DPRD Provinsi Gorontalo Akan Maksimalkan Penggunaan Sistem E-Pokir
DPRD Provinsi Gorontalo akan maksimalkan penggunaan sistem E-Pokir (Pokok-Pokok Pikiran Elektronik) guna menindaklanjuti usulan program dan aspirasi dari masyarakat lewat kelembagaan legislatif.
Sekda Baru Pohuwato Diharapkan Bekerja Maksimal Membantu Bupati
Ketua DPRD Pohuwato, Nasir Giasi berharap pelantikan Iskandar Datau sebagai sekretaris daerah dapat bekerja maksimal membantu Bupati di pemerintahan. Menurutnya sekretaris daerah memiliki fungsi vital dalam menjalankan pemerintahan.
Erwin Ismail Usulkan Ranperda Tentang Sapras Perhubungan dan Kawasan Pemukiman
Erwin Ismail Aleg DPRD Provinsi Gorontalo, dalam rapat pengusulan Ranperda inisiatif DPRD khususnya Komisi 3 pada Jumat (3/9/2021), mengusulkan ranperda tentang Sapras (Sarana prasarana) perhubungan dan Kawasan pemukiman.
Pemprov Gorontalo Diharap Ikut Andil Kembangkan Pariwisata di Kawasan Bone Pesisir
Loly Yunus, Aleg DPRD Provinsi Gorontalo berharap agar Pemerintah Provinsi Gorontalo ikut andil mengembangkan pariwisata di kawasan Bone Pesisir, Kabupaten Bone Bolango.
Warga Desa Libungo Ingin Yeyen Sidiki Perjuangkan Aspirasi Penangangan Banjir
Warga Desa Libungo, Kecamatan Suwawa Selatan, Bone Bolango ingin Aleg DPRD Provinsi Gorontalo, Yeyen Sidiki, perjuangkan aspirasi mereka terkait penanganan banjir di wilayah tersebut.
Nasir Giasi : TGR 2019 Yang Disebut Sekwan Tidak Dikembalikan Akan di Cek Lagi
Ketua DPRD Pohuwato, Nasir Giasi mengatakan akan mengecek kembali tentang kejelasan pembayaran TGR pada kegiatan makan minum tahun 2019 senilai Rp 118 Juta yang disebut tidak dikembalikan oleh Sekretaris DPRD Pohuwato, Mahyudin Ahmad.
Penyaluran Pupuk Bersubsidi Masih Jadi Masalah Bagi Masyarakat
Penyaluran pupuk bersubsidi yang diatur dalam Permentan tahun 2020 tentang alokasi dan Harga Eceran Tertinggi (HET) masih jadi masalah bagi masyarakat Desa Moutong, Tilongkabila, Kabupaten Bone Bolango.