“Kami sayangkan program boarding school di sekolah ini belum berjalan, dan hal ini saya sudah bicarakan dengan Kepala Dinas Dikbudpora untuk segera dijalankan” Kata Adhan Dambea, selaku Aleg dari Dapil I Kota Gorontalo
Tag: ADHAN DAMBEA
Komisi I Deprov Minta Kejelasan Laporan Anggaran KPDBU ke Pemprov Gorontalo
“Di tahun 2019 terjadi pergeseran anggaran sebesar 5 miliar untuk kepentingan konsultan pada KPDBU, tapi di dalam LKPJ maupun pertanggung jawaban APBD 2019 tidak ada sama sekali mencantumkan kegiatan KPDBU ataupun biaya konsultan ini” Ungkap Adhan Dambea selaku anggota Komisi I DPRD Provinsi Gorontalo.
Adhan Dambea : Mekanisme Pengelolaan Pemerintahan Tidak Maksimal
Adhan Dambea, Anggota DPRD Provinsi Gorontalo menilai mekanisme pengelolaan pemerintahan yang dijalankan oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo tidak maksimal.
Adhan Dambea : Program Belajar dari Rumah Perlu Dimaksimalkan
Pemerintah diminta untuk memaksimalkan progam pembelajaran dari rumah para siswa. Sebelumnya, program belajar dari rumah diterapkan oleh pemerintah untuk mencegah penyebaran covid-19 di Indonesia.
Deprov Minta Percepat Pekerjaan Proyek Jalan Iluta-Pilolodaa
“Saya berharap jalan ini segera diselesaikan, nantikan dapat dianggarkan tahun 2020 melalui rapat Badan Anggaran DPRD,” Ucap Adhan.
Banyak Dikeluhkan, Aleg DPRD Provinsi Gorontalo Turun ke Rusunawa Buliide
“Perbaikan gedung ini sepenuhnya masih kewenangan Kementrian, karena belum diserah terimakan ke Pemkot,” Kata Adhan.
Komisi I Minta Media Kritis dan Tegas Dalam Hal Penyampaian Informasi
“untuk media kiranya menyajikan berita tegas, biar masyarakat bias menerima informasi yang diinginkan, misalnya terkait angka kemiskinan,” Terang Adhan.
LSM Sorga Dilaporkan Adhan Dambea Terkait Dugaan Pencemaran Nama Baik
“Hari ini saya secara resmi melaporkan LSM Sorga, karena keberatan atas aduan mereka ke Kejaksaan Tinggi Gorontalo, yang menyebutkan Tuntutan Ganti Rugi sebesar 1 Milyar rupiah lebih,” kata Adhan kepada awak media.
Setelah 16 Tahun berlalu, Adhan Dambea Baru Terima Surat Penagihan TGR
“Kalau saya lihat konsep surat yang baru saya terima kemarin ini, jelas bahwa ini berdasarkan pada pemantauan kerugian oleh BPKP, Inspektorat jenderal dan inspektorat kota,” kata Adhan.
Serius Untuk Persigo, Erwin Ismail Sowan ke AD
Menurut Adhan Dambea, lanjut Erwin, percuma ada uang tapi tidak bisa main di Gorontalo, biaya nya akan lebih dari 4 Milyar.