Penyelenggaraan turnamen Journalist Mini Soccer 2021 mendapat dukungan penuh dari Wali Kota Gorontalo, Marten Taha.
Category: Kota Gorontalo
Gelar Operasi Katarak Gratis, Marten Taha: Bentuk Kepedulian Terhadap Kesehatan Masyarakat
Wali Kota Gorontalo, Marten Taha mengatakan, kegiatan bakti sosial operasi katarak gratis yang digelar Pemerintah Kota Gorontalo merupakan bentuk kepedulian sosial untuk meningkatkan mutu kesehatan masyarakat.
Pemkot Gorontalo Terima Bantuan Baju Hazmat Dari Ace Grup Gorontalo
Pemerintah Kota Gorontalo menerima bantuan 320 baju hazmat dari Ace Grup Gorontalo, untuk selanjutnya diserahkan kepada pihak RSUD Aloe Saboe, Puskesmas dan Petugas Pemakaman Covid 19.
Tinjau Ujian Kenaikan Pangkat, Marten Taha: Agar Kepangkatan Bisa Sesuai Ijazah
Dalam rangka penyesuaian ijazah untuk kenaikkan pangkat, Pemerintah Kota Gorontalo melaksanakan ujian dinas dan ujian kenaikan pangkat penyesuaian ijazah berbasis CAT bagi Aparatur Sipil Negara.
Temui Wali Kota Gorontalo, Kadis Perkim Paparkan Rencana Sosialisasi Penataan ‘Santorini’
Kepala Dinas Perumahaan dan Kawasan Permukiman Kota Gorontalo menemui Wali Kota Marten Taha, Senin (14/6/2021). Pertemuan tersebut, membahas tentag rencana sosialisasi dan penataan Santorini (Kawasan Talumolo Rindang dan Indah).
Rangkaian Peringatan 2 Tahun Marten-Ryan, Pemkot Gorontalo Gelar Operasi Katarak Gratis
Pemerintah Kota Gorontalo akan melaksanakan kegiatan bakti sosial, berupa operasi katarak gratis bagi 100 warga Kota Gorontalo.
Wali Kota Gorontalo Dukung Pelaksanaan Regional Meeting Kawasan Teluk Tomini
Pojok6.id (Kota Gorontalo) – Wali Kota Gorontalo Marten Taha menyatakan dukungannya atas diselenggarakan pertemuan regional meeting revitalisasi teluk tomini 12 -13 Juni di Gorontalo.
Deretan Daerah Berhasil Laksanakan PPKM Skala Mikro, Kota Gorontalo Salah Satunya
Kota Gorontalo kembali menerima apresiasi dari pemerintah pusat. Hal ini setelah Kota Gorontalo masuk sebagai salah satu daerah, yang berhasil melaksanakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) skala mikro.
Wali Kota Gorontalo: UMKM Memegang Peran Yang Sangat Penting
Wali Kota Gorontalo Marten Taha mengatakan bahwa peran Usaha Mikro Kecil Menegah (UMKM) di Kota Gorontalo sangat penting. Karena Kota Gorontalo merupakan kota yang digerakkan oleh sektor jasa dan perdagangan.
Dua Tahun Memimpin, Marten-Ryan: Terima Kasih Masyarakat Kota Gorontalo
Wali Kota Marten Taha dan Wakil Wali Kota Gorontalo Ryan F Kono mengucapkan terima kasih dan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada seluruh warga Kota Gorontalo, atas kepercayaan yang diberikan untuk pasangan yang dikenal sebagai ‘Matahari’ memimpin Kota Gorontalo periode 2019-2024.