Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gorontalo Utara (Gorut) segera menyalurkan bantuan sembako ke masyarakat.Pemberian bantuan sembako itu setelah Pemkab Gorut melakukan pendataan kepada para warga penerima.
Category: Gorontalo Utara
Cegah Penyebaran Covid19, Pemkab Gorut Bentuk Tim Peninjau ke PLTU
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gorontalo Utara (Gorut) membentuk Tim Peninjau yang akan ditugaskan ke PLTU didaerah itu. Tim Peninjau yang dibentuk akan ditugaskan untuk meninjau dan menguji fasilitas yang disiapkan oleh perusahaan memadai dan tidak berdampak pada penyebaran covid19.
Bupati Gorut : Pemberlakuan Lockdown Menunggu Keputusan Pemerintah Pusat
Pemerintah Kabupaten Gorontalo utara (Gorut) mengaku keputusan pemberlakuan lockdown diwilayahnya merupakan keputusan pemerintah pusat. Meski demikian, menurut Bupati Gorut, Indra Yasin untuk saat ini pihaknya hanya sebatas memberlakukan buka tutup diwilayah perbatasan sebagai upaya pencegahan covid 19.
Pemkab Gorut Manfaatkan Puskesmas Lama Anggrek Sebagai Ruang Isolasi Sementara
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gorontalo Utara (GORUT) memanfaatkan puskesmas lama yang ada di desa Popalo, Kecamatan Anggrek untuk di jadikan ruang isolasi sementara demi mencegah pandemi Covid 19. Hal itu disampaikan oleh Wakil Bupati Gorut, Thariq Modanggu, Senin (13/04/2020).
Cegah Pandemi Covid 19, Wabub Gorut Bagikan 500 Masker ke Masyarakat
Untuk memutuskan mata rantai pandemi Covid 19, Wakil Bupati Gorontalo Utara, Thariq Modanggu bagi 500 masker ke masyarakat di Pasar Kamis,Desa Moluo.
Pemkab Gorut Bahas Anggaran Penanganan Covid-19 bersama Kemendagri
Pemerintah Kabupaten Gorontalo Utara (Gorut) membahas anggaran terkait enanganan dan pencegahan penyebaran Covid 19 bersama Kementerian Dalam Negeri. Rapat pembahasan itu digelar melalui video conference,Selasa (7/4/2020) di Dinas Kominfo Gorontalo Utara.
Pemkab Gorut Perketat Pengawasan “Jalan Tikus” untuk Masuk Ke Gorontalo
Sekda Gorontalo Utara, Ridwan Yasin membenarkan adanya “jalan tikus” atau jalan pintas yang dapat ditempuh oleh warga yang ingin masuk ke Gorontalo. Jalan pintas itu dikhawatirkan digunakan oleh warga saat tidak berhasil masuk melalui jalan utama di perbatasan. Jalur perbatasan darat saat ini memang dikawal ketat akibat dari kebijakan pencegahan covid-19.
Bupati Gorut Bersama Gubernur Bahas Pemberian Bantuan Akibat Dampak Covid-19
Pemerintah Kabupaten Gorontalo Utara (Gorut) menyampaikan pemberian bantuan bagi masyarakat kepada Gubernur Gorontalo. Pemberian bantuan itu terkait dengan dampak covid19 yang tengah terjadi saat ini.
Penumpang KM.Nusantara Akhirnya Diterima Turun di Pelabuhan Kwandang
Masuknya KM. Sabuk Nusantara di Pelabuhan Kwandang menjadi pembahasan dalam rapat koordinasi antara Bupati Gorontalo Utara (Gorut) bersama para kepala daerah di Gorontalo dan jajaran forkopimda, Jumat (03/04/2020). Rapat itu awalnya membahas perkembangan terkini penanggulangan dan pencegahan virus corona.
Sekda Gorut Serahkan Bantuan Peralatan Medis di Posko Penanganan Covid19 di Daerah Perbatasan
Sejumlah peralatan medis diserahkan oleh Sekda Gorontalo Utara,Ridwan Yasin kepada para petugas di posko penanganan covid-19 di perbatasan Atinggola dan Bolaang Mongondow (Bolmut) Sulawesi Utara.