Para ASN eselon II, III, dan IV di kabupaten Gorontalo kembali dirotasi ke jabatan yang baru. Bupati Nelson Pomalingo mengatakan kepada para pejabat yang dilantik bahwa tahun 2019 merupakan tahun percepatan dalam pembangunan dan pelayanan di Kabupaten Gorontalo.
Author: Ivan
Pembangunan Kawasan Budidaya Terpadu di Gorut Harus Memperhatikan Aspek Sejarah
Penyusunan dokumen master plan pembangunan kawasan budidaya terpadu di Gorontalo Utara diminta tidak hanya mempertimbangkan aspek geografis namun turut memperhatikan aspek historis atau sejarah. Hal itu disampaikan oleh Wakil Bupati Thariq Modanggu dikantor Bappeda Gorut, Rabu (31/07/2019).
280 JCH Kloter 34 Gorontalo diterbangkan ke Jeddah
Panitia Pelaksana Ibadah Haji (PPIH) Provinsi Gorontalo memberangkatkan kloter terakhir Jamaah Calon Haji (JCH) Embarkasi Haji Antara (EHA) pada 31 Juli 2019 yang transit di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin – Makassar.
Pemprov Gorontalo Terima Penghargaan Kapabilitas APIP Level 3
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo melalui Inspektorat menerima penghargaan Kapabilitas Aparatur Pengawas Internal Pemerintah (APIP) Level 3. Penghargaan tersebut diserahkan oleh Kepala Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Provinsi Gorontalo Supriyadi kepada Gubernur Gorontalo Rusli Habibie, Rabu (31/7/2019).
Penyelam Gorontalo Siap Ikut Pecahkan Rekor Selam Dunia
Enam puluh tiga penyelam asal Gorontalo akan berpartisipasi dalam pemecahan rekor selam dunia di Sulawesi Utara Manado. Kontingen penyelam Gorontalo ini melibatkan Polri, Basarnas, Dinas Perikanan Provinsi Gorontalo,Polwan, Bhayangkari serta Komunitas Penyelam Indonesia tang ada di Gorontalo.
Pemda Kabupaten Gorontalo Seriusi Masalah Stunting
Pemerintah Kabupaten Gorontalo menseriusi persoalan stunting yang masih menjadi masalah didaerah itu. Dalam kegiatan rembuk stunting, Bupati Nelson Pomalingo menyampaikan bahwa stunting mempengaruhi pertumbuhan anak dan dapat menjadi beban daerah.
Permintaan Gubernur Gorontalo Usai Melantik 134 Pejabat
Gubernur Gorontalo Rusli Habibie melantik 134 Pejabat Administrator dan Pejabat Pengawas di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Gorontalo, Selasa (30/7/2019). Rinciannya 43 Pejabat Administrator dan 91 Pejabat Pengawas.
Harapan Bupati Gorut pada Peringatan HAN 2019
Bupati Indra Yasin membuka Peringatan Hari Anak Nasional (HAN) yang dirangkaikan dengan Lomba Kecerdasan Anak dengan Tema Kualitas Keluarga Penopang Perlindungan Anak 2019. Dalam kegiatan itu Indra Yasin menyampaikan sejumlah hal terkait anak anak yang perlu mendapat perhatian.
Pemkab Gorut Lepas Keberangkatan 51 Jamaah Calon Haji
Bupati Gorontalo Utara (Gorut) Indra Yasin melepas keberangkatan 51 peserta jamaah Calon Haji Kabupaten Gorut, Tahun 2019. Proses pelepasan calon jamaah haji ini dilaksanakan di Masjid Baiturrahim, Kecamatan Kwandang, Dihadiri langsung Bupati Gorut, Indra Yasin Selasa (30/07/2019).
PPIH Gorontalo : JCH Kloter 34 Telah Masuk ke Asrama Haji
Keberangkatan 287 Jamaah Calon Haji (JCH) kloter terakhir yang tergabung dari Kota Gorontalo, Bone Bolango, Gorontalo Utara dan Boalemo sudah memasuki masa karantina di Embarkasi Antara, di Asrama Haji Gorontalo.