Ikatan Keluarga Alumni (IKA) SMA Negeri 1 Kota Gorontalo (SMANSA), menggelar kegiatan peduli sesama bertajuk Gerakan 1000 Amplop untuk alumni dan dhuafa, Jum’at (7/5/2021) di Aula SMAN 1 Gorontalo.
Author: Admin
Resmikan Pasar Mitra Tani, Marten Taha: Untuk Membantu Petani dan Konsumen
Wali Kota Gorontalo, Marten Taha meresmikan Toko Tani Indonesia Center (TTIC) atau kini berganti nama menjadi Pasar Mitra Tani, Jumat (7/5/2021), di Kantor Dinas Pangan Kota Gorontalo.
Matran Lasunte Apresiasi Keputusan Pemerintah Tentang Ibadah Salat Idul Fitri
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Gorontalo Utara, Matran Lasunte, mengapresiasi keputusan pemerintah Gorontalo Utara yang mengijinkan masyarakat melaksanakan ibadah salat Idul Fitri berjamaah.
UNG Terima Kunjungan Silaturahmi Wakil Ketua MPR-RI Syarief Hasan
Universitas Negeri Gorontalo (UNG), menerima Kunjungan serta silahturahmi dari Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR-RI), Syarief Hasan, Kamis (6/5/2021) Ruang Rapat Rektorat UNG.
Kunjungi RS.Multazam, Komisi C Dekot Gorontalo Merasa Tidak Dihargai
Anggota Komisi C Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Gorontalo, Irwan Hunawa mengungkapkan, kunjungan mereka sebagai kelembagaan tidak dihargai oleh pihak Rumah Sakit Multazam, Rabu (5/5/2021).
Dinas Peternakan Gorut Jadikan Asuransi Usaha Ternak Sebagai Proteksi
Dalam rangka untuk melindungi aset para peternak sapi, Dinas Peternakan Kabupaten Gorontalo Utara mengadakan program asuransi usaha ternak sapi bagi masyarakat peternak.
Matran Lasunte Minta Pemuda Peka Terhadap Persoalan Pertanian
Saat ini, Gorontalo Utara diramaikan dengan persoalan keluhan pupuk dari masyarakat, yang dimana pupuk bersubsidi yang menjadi topik utama.
Tahun Ini, THR ASN Pemkot Dibayarkan Tepat Waktu
Pemerintah Kota Gorontalo mempercepat pembayaran Tunjangan Hari Raya (THR) menyambut idhul fitri 1442.
Salat Idul Fitri, Indra Yasin: Diijinkan Berjamaah di Masjid dan Lapangan
Pemerintah Kabupaten Gorontalo Utara mengijinkan masyarakat untuk melaksanakan salat idul fitri 1442 Hijriah secara berjamaah, baik di masjid ataupun lapangan.
Idul Fitri, Wali Kota Gorontalo: Tidak Ada Open House di Rumah Pejabat Pemkot
Wali Kota Gorontalo Marte Taha menegaskan tidak ada open house di kalangan pejabat Pemerintah Kota Gorontalo saat perayaan hari raya Idul Fitri nanti.